150+ Kata-Kata Anime Terbaik dan Terbaru 2022, Bikin Semangat Hidup!

Default

Kata-kata anime ternyata memiliki kekuatan yang cukup besar untuk membuat orang bahagia, sedih, marah, dan merasakan emosi lainnya. Apalagi, kalau kata-kata ini diucapkan oleh tokoh penting di dalam anime ini.

Sepertinya hampir semua anime yang jadi favorit memiliki kalimat-kalimat pamungkas yang memorable dan mudah diingat penggemarnya. Anime bukan lagi dilihat sebagai hiburan, tapi media pembelajaran moral yang mudah diterima siapapun.

Nah, di artikel kali ini, Jaka akan memberikan kamu ratusan kata-kata anime mulai dari kata-kata yang membangkitkan semangat, kata-kata tentang cinta, persahabatan, dan masih banyak lagi.

Kumpulan kata-kata ini sangat indah kalau kamu jadikan caption foto, ide tulisan, atau hanya sebagai kalimat untuk membantumu merenung. Penasaran? Langsung simak saja deretannya di bawah ini!

Dari hasil penelusuran Jaka, ada banyak quote anime yang sangat relatable dengan kehidupan kita. Apalagi, kata-kata tersebut diucapkan oleh karakter anime favorit kita.

Kata-kata yang Jaka temukan ini mengandung pesan tersendiri yang bisa bikin kamu merenung, sedih, atau tertawa karenanya. Beberapa cocok juga loh dipake buat caption Instagram.

Dilansir dari berbagai sumber, inilah quotes anime terbaik yang berhasil Jaka kumpulkan!

Kata-Kata Anime Psikopat

Kata Kata Anime Psikopat Bahasa Jepang B873c

Kamu bisa menggunakan kata-kata anime psikopat bahasa Jepang ini agar terlihat keren dan misterius, geng. Cocok banget untuk dijadikan caption foto dengan pose yang cool dan agak dark!

Banyak banget loh, quote yang berasal dari Toga Himiko dari My Hero Academia!

  • "Di dunia ini, di mana ada cahaya, di situ pasti ada bayangan. Selama konsep dan kata 'pemenang' itu ada, pasti akan ada kata 'pecundang'. Egois dalam hal perdamaian menyebabkan perang, dan kebencian lahir untuk melindungi rasa cinta." - Madara Uchiha (Naruto)

  • "Luka akan membuat seseorang berubah." - Kaneki Ken (Tokyo Ghoul)

  • "Sebenarnya aku tak ingin membunuh mereka, tapi Tomura-kun akan menghancurkan semua yang tidak kusukai." - Toga Himiko (My Hero Academia)

  • "Kehidupan normal? apa itu? - Toga Himiko (My Hero Academia)

  • "Jika cintaku tidak diterima, akan kuhancurkan dunia!" - Toga Himiko (My Hero Academia)

  • "Aku tersenyum saat merasa senang sama seperti kalian saat mencium orang yang kalian cintai, aku menghisap darah orang yang kucintai." - Toga Himiko (My Hero Academia)

  • "Kamu sudah berdarah temanku yang baik Tsuyu. Bukankah darah itu lucu? Aku sangat menyukainya!" - Toga Himiko (My Hero Academia)

  • "Jadi apa tipemu? Aku suka pria compang-camping yang berbau darah, itulah mengapa pada akhirnya aku selalu mengukir orang lain." - Toga Himiko (My Hero Academia)

  • "Ketika aku memikirkan orang yang ku cintai, itu membuatku ingin menjadi mereka . Keinginan untuk mengambil semua darah mereka untuk diriku sendiri, aku tidak tahan. Aku menjadi bersemangat hanya dengan memikirkannya, tapi orang lain tidak seperti itu. Sangat sulit bagiku untuk hidup seperti ini." - Toga Himiko (My Hero Academia)

Kata-Kata Anime Sedih

Kata Kata Anime Sedih 6cbfd

Anime bukan hanya dikenal karena adegan aksinya, anime yang penuh kesedihan juga sering kali bisa membuat penontonnya berurai air mata. Selain mengutarakan kesedihan, daftar ini juga termasuk kata-kata anime kesendirian yang mengiris hati. Berikut ini kata-kata anime sedih untuk kalian renungi.

  • "Kalau itu adalah kenangan yang berarti, jangan dilupakan. Sebab jika manusia mati, mereka hanya bisa hidup dalam kenangan orang lain." - Takagi (Detective Conan)

  • "Bagaimana kamu bisa bergerak maju kalau kamu teris menyesali masa lalu?" - Edward Elric (Fullmetal Alchemist: Brotherhood)

  • "Perbedaan antara pemula dan master adalah bahwa master telah gagal lebih dari yang telah dicoba pemula." - Koro-sensei (Ansatsu Kyoushitsu)

  • "Kita harus menjalani hidup kita sepenuhnya. Kamu tidak pernah tahu, kita mungkin sudah mati besok." - Kaori Miyazono (Shigatsu wa Kimi no Uso)

  • "Suatu saat akan datang hari di mana semua akan menjadi kenangan." - Erza Scarlet (Fairy Tail)

  • "Jika berkata selamat tinggal membuatmu sedih, maka aku akan tinggal di sisimu." - Niche (Tegami Bachi)

  • "Air mata palsu bisa menyakiti orang lain. Tapi senyuman palsu hanya akan menyakiti dirimu sendiri." - C.C (Code Geass)

  • "Tersenyumlah selalu walaupun hatimu sedang terluka." - Kagome (Inuyasha)

  • "Lebih baik menerima kejujuran yang pahit, dari pada kebohongan yang manis." - Soichiro Yagami (Death Note)

  • "Kegagalan seorang pria yang paling sulit yaitu ketika dia gagal untuk menghentikan air mata seorang wanita." - Kasuka Heiwajima (Durarara!)

  • "Menang dan kalah yang membuatmu lebih dewasa, menangislah dan bangkitlah." - Akagami Shank (One Piece)

Kata-Kata Anime Romantis

Kata Kata Anime Romantis 7518a

Buat para bucin sejati, anime menawarkan nuansa percintaan yang nggak kalah romantis dibanding film Hollywood. Berikut ini beberapa kata-kata anime cinta yang terlontar di anime populer.

  • "Kamu tidak akan mampu menghentikan orang yang sedang jatuh cinta kepada orang yang dia cintai." - Ako (Kiss X Sis)

  • "Cinta itu bisa mengubah seseorang jadi buruk atau baik." - Misawa (Tonari no Kaibutsu-Kun)

  • "Kau tidak bisa membeli cinta dan kedamaian dengan uang." - Misa Amane (Death Note)

  • "Cinta membuat orang menjadi kuat dan cinta itu juga yang dapat membuat orang menjadi lemah." - Makarov (Fairy Tail)

  • "Jika kau seorang pria, buatlah wanita yang kau cintai jatuh cinta denganmu apapun yang terjadi!" - Akhio (Clannad)

  • "Cinta harus berasal dari hati. Maka jika tidak dari hati, jangan pernah berucap bahwa kamu mencintai" - Faye Valentine (Cowbow Bebob)

  • "Cinta dimulai dengan senyuman, tumbuh dengan dekapan, dan seringkali berakhir dengan air mata." - Oko (Vagabond)

  • "Aku akan selalu di sisimu, seperti angin yang berhembus melalui rambutmu." - Yagami Kazuma (Kaze no Stigma)

  • "Semua laki-laki mudah cemburu dan bego, tapi perempuan malah menyukainya. Orang jadi bodoh saat jatuh cinta." - Horo (Spice and Wolf)

  • "Hidup itu datangnya dari cinta, dan tidak ada sihir yang bisa mengubahnya!" - Makarov (Fairy Tail)

Kata-Kata Anime Lucu

Kata Kata Anime Lucu 10a9a

Buat para pria humoris yang pingin bikin cewe pujaan hatinya tertawa bahagia, kata-kata anime kata-kata anime yang penuh dengan unsur kocak di bawah ini bisa kalian jadiin referensi menarik nih.

  • "Jangan percaya kalau setiap yang berkaca mata itu pintar!" - (Hyuuga Junpei (Kuroko No Basket)

  • "Aku akan mengambil keripik kentang ... DAN MEMAKANNYA!" - Light Yagami (Death Note)

  • "Agar seorang wanita hamil dapat melahirkan, dia harus merasakan sakit saat mengeluarkan semangka dari lubang hidungnya. Agar seorang seniman dapat membuat karya agung, ia harus merasakan sakitnya menarik seluruh galaksi keluar dari pantatnya." - Gintoki Sakata (Gintama)

  • "Maaf, tapi apakah kamu kebetulan orang aneh di keluargamu?[" - Ash Ketchum (Pokemon)

  • "Apakah kamu tahu betapa bodohnya kita? Jangan remehkan kita." - Kondou Isao (Gintama)

  • "Pornografi dapat menyelamatkan dunia!" - Taiga Okajima (Ansatsu Kyoushitsu)

  • "Jadi, katakan padaku, bagaimana rasanya hidup dalam kabut kebodohan yang konstan?" - Hiei (Yu Yu Hakusho)

  • "Lautan sangat asin karena semua orang kencing di dalamnya." - Son Goku (Dragon Ball)

  • "Ada tiga hal yang tidak bisa aku toleransi: kepengecutan, potongan rambut yang buruk, dan pemberontakan militer, dan sangat disayangkan bahwa teman kita, Vegeta, memiliki ketiga hal ini." - Frieze (Dragon Ball)

  • "Orang-orang mati ketika mereka terbunuh." - Shiro Emiya (Fate/Stay Night)

Kata-Kata Anime Motivasi

Kata Kata Anime Motivasi Ff9dd

Bukan anime namanya kalau tidak ada pesan mendalam di dalam jalur ceritanya. Bakar semangat juang kalian dengan kata-kata anime yang penuh motivasi berikut ini. Banyak di antaranya merupakan kata-kata anime viral karena berasal dari anime populer, loh!

  • "Kalau kau terus berpikir dan tak melakukan apa-apa, kau akan tertinggal jauh." - Killua (Hunter X Hunter)

  • "Tuhan tak akan menempatkan kita di sini melalui derita demi derita bila Ia tak yakin kita bisa melaluinya" - Kano Yuki (Sword Art Online)

  • "Ketika kau bekerja keras dan gagal, penyesalan itu akan cepat berlalu. Berbeda dengan penyesalan ketika tidak berani mencoba." - Akihiko Usami (Junjou Romantica)

  • "Mula-mula, kau harus merubah dirimu sendiri, atau tidak akan ada yang berubah untukmu." - Sakata Gintoki (Gintama)

  • "Kalau kau ingin menangis karena gagal, berlatihlah lebih keras lagi sehingga kau pantas menangis ketika kau gagal." - Megumi Takani (Samurai X)

  • "Banyak orang gagal karena mereka tidak memahami usaha yang diperlukan untuk menjadi sukses." - Yukino Yukinoshita (Oregairu)

  • "Seseorang tidak akan berjuang sekeras itu jika dia tidak menyukainya." - Silica (Sword Art Online)

  • "Kita harus mensyukuri apa yang kita punya saat ini, karena mungkin orang lain belum tentu mempunyainya." - Kayaba Akihiko (Sword Art Online)

  • "Kekuatan sejati dari umat manusia adalah bahwa kita memiliki kuasa penuh untuk mengubah diri kita sendiri." - Saitama (One Punch Man)

  • "Hidup bukanlah permainan keberuntungan. Jika kau ingin menang, kau harus bekerja keras." - Sora (No Game No Life)

  • "Apakah kekalahan membuktikan kalian itu lemah? Bukankah bagi kalian kalah lebih terdengar seperti ujian? Apa kalian bisa berdiri dan berjalan lagi setelah kalian terjatuh? Jika kalian tetap duduk seperti itu, itu membuktikan bahwa kalian lemah." - Takeda Ittetsu (Haikyu!! Fly High! Volleyball!)

  • "Jangan menyerah. Hal memalukan bukanlah ketika kau jatuh, tetapi ketika kau tidak mau bangkit lagi." - Midorima Shintarou (Kuroko no Basuke)

  • "Untuk mendapatkan kesuksesan, keberanianmu harus lebih besar daripada ketakutanmu." - Han Juno (Eureka Seven)

  • "Jangan khawatirkan apa yang dipikirkan orang lain. Tegakkan kepalamu dan melangkahlah ke depan." - Izuku Midoriya (Boku no Hero Academia)

  • "Ketakutan bukanlah kejahatan. Itu memberi tahu apa kelemahanmu. Dan begitu tahu kelemahanmu, kamu bisa menjadi lebih kuat." - Gildarts (Fairy Tail)

  • "Bukan nilai yang kuinginkan, melainkan ilmu! Ilmu pengetahuan yang lebih jauh. Aku masih harus berusaha." - Nobita (Doraemon)

  • "Sampai mati pun aku akan mengejar cita-citaku." - Uzumaki Naruto (Naruto)

  • "Impian manusia tidak akan pernah berakhir." - Marshall D Teach (One Piece)

  • "Aku tidak peduli, walau aku harus mati untuk mengejar impianku." - Monkey D Luffy

  • "Biarkan saja mereka tertawa!! Kalau tidak pernah berjuang sampai akhir, kita tidak akan pernah melihatnya walau ada di depan mata." - Marshall D Teach (One Piece)

  • "Seseorang gagal karena mereka tidak bisa memahami/membayangkan penderitaan apa saja yang sudah dilalui oleh mereka yang sukses." - Yukino Yukinoshita (Oregairu).

  • "Yang diperlukan Shinobi adalah tekad pantang menyerah" - Jiraiya (Naruto)

  • "Jika kau ingin orang-orang percaya pada hal yang ingin kau lakukan, hanya ada satu hal yang harus kamu lakukan; jangan hanya mengatakannya saja tapi lakukan dengan tindakanmu." Kagemasa (Boruto)

Kata-Kata Anime Jepang dan Artinya

Kata Kata Anime Bahasa Jepang Dan Artinya C1c45

Buat kalian yang pingin keliahatan Jepang banget, kata kata anime bahasa jepang dan artinya ini bisa kalian pake di caption sosmed biar kece abis kaya Jaka ini.

  • "Katenakya shinu. Kateba ikiru. Tatakawanakareba katenai." - Eren Yeager (Shingeki no Kyojin)

  • (terjemahan) Kalah dan kau akan mati. Menang dan kau akan hidup. Tetapi, kau tidak akan bisa menang kalau kau tidak bertarung.

  • "Nakama o taisestsu ni shinai yatsu wa sore ijou no kuzu da." - Kakashi Hatake (Naruto)

  • (terjemahan) Mereka yang tidak menghargai teman-teman mereka, lebih rendah dari sampah.

  • "Donna riyuu ga arou to ore wa tomodachi o kizutsukeru yatsu wa yurusanai" - Akagami Shanks (One Piece)

  • (terjemahan) Aku tidak peduli apapun alasan mu, aku tidak akan pernah memaafkan mereka yang menyakiti teman-temanku.

  • "Me ni mienai mon wa shinjinai shugi nan de ne." - Kurosaki Ichigo (Bleach)

  • (terjemahan) Aku hanya percaya kepada apa yang mata kepalaku lihat sendiri.

  • "Omae ga kowai to kanjiru sore ni nareba, kyoufu wa nakunaru." - Takizawa Seidou (Tokyo Ghoul)

  • (terjemahan) Jika kamu berubah menjadi apa yang kamu takuti, ketakutanmu perlahan akan hilang.

``Inochi wa taisetsu ni shimashou." - L Lawliet (Death Note)

  • (terjemahan) Mari hargai nyawa kita sendiri.

  • "Jibun de keisan mo dekinai you na yatsu wa roku na jinsei okurero wake nai daro." - Nishio Nishiki (Tokyo Ghoul)

  • (terjemahan) Mereka yang tidak bisa menyusun rencana kehidupan mereka sendiri, tidak akan bisa hidup dengan baik.

  • "Utte ii no wa utareru kakugo ga aru yatsu dake da." - Lelouch Lamperouge (Code Geass)

  • (terjemahan) Mereka yang mampu menembak adalah mereka yang sudah siap untuk ditembak.

  • "Mirai no heiwa wa tatakatte kachotorun da." - Son Goku (Dragon Ball)

  • (terjemahan) Kita akan bertarung dan menang untuk melindungi masa depan.

  • "Jibun no shourai wa jibun de kimeru." - Takagi Akito (Bakuman)

  • (terjemahan) Aku akan menentukan masa depanku sendiri.

Kata-Kata Anime One Piece

Kata Kata Anime One Piece F1eb3

Penggemar anime One Piece? Berikut ini kata kata mutiara anime One Piece yang bisa kalian jadikan referensi untuk caption, bahan sharing, dan lain sebagainya.

  • "Hidup itu harus memilih. Di saat kau tidak memilih, itulah pilihanmu." - Luffy (One Piece)

  • "Tidak peduli seberat apapun atau tidak mungkin untuk dicapai, kau tidak boleh menyerah dengan tujuanmu." - Luffy (One Piece)

  • "Seorang manusia akan menjadi lebih kuat seiring halangan dan ombak (masalah) yang menerpa menghadangnya." - Roronoa Zoro (One Piece)

  • "Seorang Pria sejati tidak akan pernah melukai seorang wanita." - Sanji (One Piece)

  • "Hidup ini seperti pensil yang lama lama akan habis, tetapi akan meninggalkan tulisan yang indah dalam kehidupan." - Nami (One Piece)

  • "Kalau aku tidak ada di saat dia menderita, aku tidak pantas lagi disebut sebagai temannya." - Ussop (One Piece)

  • "Berjuanglah sampai habis!" - Marshall D Teach (One Piece)

  • "Aku tidak peduli, walau aku harus mati untuk mengejar impianku." - Monkey D Luffy (One Piece)

  • "Kesepian sudah tidak ada lagi di dalam kamusku." - Brook (One Piece)

  • "Jangan hanya menghitung apa yang telah hilang, tetapi pikirkan apa yang masih kita miliki." - Jinbei (One Piece)

  • "Cinta selalu datang bagai badai." - Boa Hancock (One Piece)

  • "Harta karun paling berharga adalah keluarga." - Edward Newgate (One Piece)

  • "Melihat mimpi kita terwujud memang menyenangkan, tapi bisa hidup hari ini pun bagiku sudah cukup." - Ace (One Piece)

  • "Seorang koki sejati itu tidak akan membuang-buang bahan makanan yang tersisa." - Sanji (One Piece)

  • "Jangan sia-siakan kesempatan yang ada, akan membosankan kalau sampai kau menyesalinya nanti." - Franky (One Piece)

  • "Di dunia ini tidak ada penyakit yang tidak bisa disembuhkan." - Chopper (One Piece)

  • "Ada kalanya kata hatilah yang menggerakan tubuh kita." - Emporio Ivankov (One Piece)

  • "Biarkan saja mereka tertawa!!kalau tidak pernah berjuang sampai akhir,kita tidak akan pernah melihatnya walau ada di depan mata." - Marshall D Teach (One Piece)

Kata-Kata Anime Naruto

Kata Kata Anime 4a173

Siapa yang nggak tahu sama kekuatan kata-kata anime Naruto, nggak kehitung lagi berapa banyak penjahat yang jadi tobat karenannya. Berikut ini sebagian kata-kata mutiara anime Naruto.

  • "Jika kau menungguku untuk menyerah, kau akan menungguku selamanya." - Naruto Uzumaki (Naruto)

  • "Takdir setiap manusia memang telah ditentukan sejak mereka lahir, tetapi dengan kerja keras kita dapat mengalahkan takdir." - Naruto Uzumaki (Naruto)

  • "Aku pernah kehilangan semuanya, aku tak mau lagi melihat teman yang berharga bagiku tewas di hadapanku." - Sasuke Uchiha (Naruto)

  • "Kau gagal tetapi masih bisa bangkit kembali, itulah menurutku arti kuat yang sebenarnya!" - Hyuga Hinata (Naruto)

  • "Memaafkan adalah kunci untuk memutuskan rantai kebencian." - Jiraiya (Naruto)

  • "Keyakinan lebih baik daripada rencana apapun." - Nagato (Naruto)

  • "Tanpa arah dan tujuan tidak ada gunanya kau hidup di dunia ini." - Gai Maito (Naruto)

  • "Mereka yang bersedia memaafkan diri mereka sendiri dan berani menerima kenyataan itulah yang disebut kuat." - Itachi (Naruto)

  • "Tidak semua mimpi dan harapan akan terwujud sesuai dengan keinginan kita." - Orochimaru (Naruto)

  • "Obat untuk hati yang terluka adalah kasih sayang." - Gaara (Naruto)

  • "Shinobi yang melanggar aturan memang disebut sampah. Tetapi shinobi yang meninggalkan teman seperjuangannya lebih rendah dari sampah." - Obito Uchiha (Naruto)

  • "Seseorang akan benar-benar menjadi kuat ketika ingin melindungi seseorang yang berharga." - Haku (Naruto)

  • "Selama masih ada cinta, kebencian akan selalu menyertainya." - Minato Namikaze (Naruto)

  • "Tak perlu teman banyak, tapi pilihlah teman yang benar-benar dapat kamu percaya." - Kushina (Naruto)

  • "Sebelum melakukan sesuatu, ada baiknya kita berdoa." - Hidan (Naruto)

  • "Aku tidak suka dengan orang yang membohongi dirinya sendiri ditengah turunnya salju." - Kushina (Naruto)

  • "Sampai mati pun aku akan mengejar cita-citaku." - Uzumaki Naruto (Naruto)

  • "Yang diperlukan Shinobi adalah tekad pantang menyerah" - Jiraiya (Naruto)

  • "Jika kau ingin orang-orang percaya pada hal yang ingin kau lakukan, hanya ada satu hal yang harus kamu lakukan; jangan hanya mengatakannya saja tapi lakukan dengan tindakanmu." Kagemasa (Boruto)

Kata-Kata Anime Tokyo Revengers

Kata Kata Anime Tokyo Revengers Df7dd

Siapa nih, yang sudah baca manga Tokyo Revengers ataupun nonton anime Tokyo Revengers? Tentu kalian juga menemukan banyak kata-kata mutiara yang dilontarkan oleh para karakternya. Berikut beberapa perkataan karakter Tokyo Revengers yang keren banget dan bisa dijadikan inspirasi, geng.

  • "Mana mungkin aku akan macam-macam dengan perempuan." - Mikey (Tokyo Revengers)

  • "Apakah masih ada yang diam saat temannya dihajar?" - Mikey (Tokyo Revengers)

  • "Orang yang membunuh manusia adalah penjahat tapi, orang yang membunuh musuh adalah PAHLAWAN." - Kazutora Hanemiya (Tokyo Revengers)

  • "Aku mau memperbaiki diri tapi aku tidak sanggup. Aku mati oleh diriku sendiri." - Baji Keisuke (Tokyo Revengers)

  • "Aku sangat mencintainya sehingga aku tidak tahu apa yang harus aku lakukan dengan diriku sendiri." - Takemichi Hanagaki (Tokyo Revengers)

  • "Di masa lalu dan masa kini, aku harus berubah, atau tidak akan ada yang berubah." - Takemichi Hanagaki (Tokyo Revengers)

  • "Aku tidak menyerah!! Untuk tidak menyerah, aku punya alasan." - Takemichi Hanagaki (Tokyo Revengers)

  • "Kamu tidak perlu menundukkan kepala. Kamu Hanya perlu memiliki hati yang peduli pada orang lain." - Draken (Tokyo Revengers)

  • "Ketika seseorang memberimu satu inci, jangan mengambil satu mil." - Draken (Tokyo Revengers)

  • "Jangan percaya orang lain selain temanmu." - Baji Keisuke (Tokyo Revengers)

  • "Jangan memuji dirimu sendiri." - Baji Keisuke (Tokyo Revengers)

  • "Jika ini nyata, maka aku ingin mengubah masa depan." - Takemichi Hanagaki (Tokyo Revengers)

  • "Orang yang hanya pandai bertarung itu jumlahnya banyak. Tapi, orang yang mau menghadapi siapapun demi mempertahankan miliknya, yakni seperti dirimu tidaklah ada." - Draken (Tokyo Revengers)

  • "Baik di masa depan maupun masa lalu aku akan selalu senantiasa mencintaimu." - Takemichi Hanagaki (Tokyo Revengers)

  • "Meski aku diberi kesempatan untuk memulai hidup lagi, aku akan tetap memilih jalan hidup yang sama. Aku sama sekali tak menyesal." - Draken (Tokyo Revengers)

  • "Kau tidak harus memiliki kepala yang suka menunduk, cukup milikilah hati yang peduli pada orang lain." - Draken (Tokyo Revengers)

  • "Berjuang demi orang yang kamu sayangi boleh saja, tapi jangan gegabah." - Mikey (Tokyo Revengers)

  • "Hal yang paling penting bukanlah kemenangan dalam sebuah pertarungan, namun tidak kalah oleh diri sendiri." - Mikey (Tokyo Revengers)

  • "Jangan membenci lingkungan tempat dimana kau dilahirkan." - Mitsuya Takashi (Tokyo Revengers)

  • "Bulan tidak bisa bersinar sendirian." - Kisaki Tetta (Tokyo Revengers)

Kata-Kata Anime Singkat

Kata Kata Anime Singkat 5901a

Jika kamu sedang mencari kata-kata anime yang sering diucapkan atau yang menginspirasi tapi nggak panjang-panjang amat, Jaka juga punya beberapa rekomendasi untuk kamu, geng. Bisa buat caption foto kamu, loh!

  • "Jika kau menungguku untuk menyerah, kau akan menungguku selamanya." - Uzumaki Naruto (Naruto)

  • "Saat kamu menyerah, saat itulah permainan berakhir." - Mitsuyoshi Anzai (Slam Dunk)

  • "Terkadang, perlu untuk melakukan hal-hal yang tidak perlu." - Kanade Jinguuji (Best Student Council)

  • "Semangat pantang menyerah, itulah yang membuat orang menjadi dewasa." - Sarutobi Konohamaru (Naruto)

  • "Biarpun kita kalah dalam jumlah, Bukan berarti mereka lebih kuat" - Roronoa Zoro (One Piece)

  • "Kesederhanaan adalah jalan termudah menuju kecantikan sejati." - Seishuu Handa (Barakamon)

  • "Jangan meminta sesuatu. Lakukan sendiri, atau kamu tidak akan mendapatkan apa-apa." - Renton Thurston (Eureka Seven)

  • "Kita tidak akan pernah bisa menang bila kita tidak percaya bahwa kita bisa." - Daichi Sawamura (Haikyuu!)

  • "Jangan menyerah! Tidaklah memalukan untuk gagal. Yang memalukan adalah tak bisa bangkit lagi!" - Midorima (Kuroko No Basket)

  • "Impian manusia tidak akan pernah habis" - Marshall D Teach (One Piece)

  • "Aku pasti akan melakukan apa yang telah aku tetapkan." - Syaoran (Tsubasa Cronichle)

  • "Aku menolak untuk membiarkan rasa takut mengendalikanku lagi." - Maka Albarn (Soul Eater)

  • "Banyak orang gagal karena mereka tidak memahami usaha yang diperlukan untuk menjadi sukses." - Yukino Yukinoshita (Oregairu)

  • "Menang dan kalah yang membuatmu lebih dewasa, menangislah dan bangkitlah." - Akagami Shank (One Piece)

  • "Jika kamu ingin membuat orang bermimpi, kamu harus mulai dengan percaya pada mimpi itu sendiri!" - Seiya Kanie (Amagi Briliant Park)

  • "Aku tidak peduli, walau aku harus mati untuk mengejar impianku" - Monkey D' Luffy (One Piece)

Kata-Kata Anime Tentang Cinta

Kata Kata Anime Cinta 19e85
Sumber foto: Gwigwi - Kata-kata anime tentang cinta

Nah, kalian yang lagi suka sama orang, kasmaran, atau malah lagi galau-in seseorang, coba baca kata-kata anime tentang cinta ini, deh. Dijamin relate banget! Ini daftarnya, ya, geng:

"Seseorang akan benar-benar menjadi kuat ketika ingin melindungi seseorang yang berharga." - Haku

"Aku ingin punya lima nyawa. Lalu lahir di lima kota yang berbeda. Makan makanan enak seumur hidup. Punya lima pekerjaan dan... Jatuh cinta pada satu orang yang sama, lima kali" - Inoue Orihime (Bleach)

"Aku akan selalu di sisimu, seperti angin yang berhembus melalui rambutmu," - Yagami Kazuma (Kaze no Stigma)

"Aku tidak akan melepaskan dirimu setelah aku ada di sisimu," - Domyoji Tsukasa (Boys Over Flowers)

"Aku akan selalu disisimu, bahkan jika itu melawan kehendak langit," - Taka Sukunami (Fushigi Yugi)

"Tak peduli selama apapun waktu berjalan, saat kamu kehilangan cintamu, dirimu tidak akan lupa, dan kamu tidak akan lepas dari kesepian," - Ghost Woman (xxxHOLiC)

"Hari itu, kamu mengajari aku bahwa sepi itu sengsara. Aku baru paham saat ini. Keluarga dan teman selalu di sisiku, tapi saat kau pergi...aku merasa sendiri," - Haruno Sakura (Naruto)

"Lawan dari cinta bukanlah benci, tapi apati," - Kyoko Houin (Kodomo no Jikan)

"Hati dan mimpi yang selalu berjumpa, tapi sampai disitu saja," - (Ichigo 100%)

"Semua lelaki cemburuan dan bodoh, tapi perempuan malah menyukainya. Orang jadi bodoh saat jatuh cinta," - Horo (Spice and Wolf)

Kata-Kata Anime Tentang Persahabatan

Kata Kata Anime Persahabatan 021c1
Sumber foto: Gwigwi - Kata-kata anime tentang persahabatan

Kalau yang ini kata-kata Anime tentang persahabatan. Kata-kata ini diucapkan di berbagai anime terkenal seperti One Piece, Naruto, dan lainnya, yang memang kental dengan kerja sama dan persahabatan. Langsung saja simak deretannya!

"Meskipun aku dipukul dengan sebotol sake atau dipermainkan oleh kalian, bagiku itu bukan masalah, tapi apa pun yang terjadi aku tidak akan mengampuni orang yang menyakiti sahabatku," - Shanks.

"Bahkan di neraka sekalipun akan mekar sekuntum bunga 'persahabatan' dan akan meninggalkan sebuah kelopaknya untuk sebuah kenangan, di saat terapung dipermainkan gelombang, semoga suatu saat nanti bunga itu akan mekar kembali," - Monkey D Luffy (One Piece)

"Berkatalah sesuka hatimu, walaupun aku harus mati, aku akan tetap menolongmu," - Monkey D Luffy (One Piece)

"Teman-temanmu yang akan menopang ketidakmampuanmu, dan mencegah dari hal bodoh yang mungkin akan kau lakukan." - Itachi (Naruto)

"Kemampuan individu seorang ninja memang penting, tetapi yang lebih penting lagi adalah kerjasama tim." - Kakashi Hatake (Naruto)

"Teman itu adalah orang yang menyelamatkan dari neraka yang bernama kesepian." - Naruto Uzumaki

"Setiap teman menjaga ucapannya dan teguh pada pendiriannya. Itulah cara mereka hidup berdampingan satu sama lain." - Hinata Hyuga (Naruto)

"Kalau rasa keadilanmu menurun berarti kau melemah. Di bawah rasa keadilan tidak ada kelemahan apapun." - Kakashi (Naruto)

"Dia pasti menderita, sejak kau mengajakku sebagai temanmu, aku tak pernah lagi mempedulikan apa yang orang lain katakan tentang aku. Asalkan aku bisa memberimu kekuatan, aku siap menjadi monster yang sesungguhnya. Aku akan jadi lebih kuat," - Tony Tony Chooper

"Siapa saja yang berani melukai teman kami, mereka segera tahu akan jadi seperti apa mereka nanti! Orang-orang yang telah melukaimu tak kan kami biarkan hidup seorang pun," -Shirohige

Aku akan menghancurkan siapa saja yang menyakiti teman-temanku (sahabat). - Monkey D Luffy (One Piece)

Meskipun kalian ingin membunuhku, tetapi aku tidak akan pernah ingin membunuh kalian - Monkey D Luffy (One Piece)

Aku rela mati demi membela Temanku - Monkey D Luffy (One Piece)

Kata-Kata Anime Viral

Kata Kata Anime Viral 5a1cb
Sumber foto: Gwigwi - Kata-kata anime viral

Nah, kalau kata-kata ini lagi viral dan banyak diomongin di media sosial. Animenya ada yang baru dan lama, tapi kutipan di dalamnya bagus banget untuk bahan renungan kita, geng. Intip aja deh, di bawah, buat lebih lengkapnya.

Ketakutan bukanlah kejahatan. Hal ini untuk mengetahui kelemahan Anda. Seseorang bisa menjadi lebih kuat dan lebih baik jika dia tahu kelemahannya. - Gildarts Clive (Fairy Tail)

Jika kamu kehilangan sesuatu, kamu dapat menemukannya kembali, tetapi kamu tidak akan pernah mengembalikan apa yang kamu buang. - Kenshin Himura (Rurouni Kenshin: Meiji Kenkaku Romantan)

Jika ada orang yang bisa mengubah sesuatu, dia pasti orang yang bisa membuang apa yang penting. - Armin Arlert (Attack on Titan)

Hal terburuk adalah berpikir bahwa kamu tidak baik. - Nobita Nobi (Doraemon)

Tetap saja, jangan menyerah, jangan jatuh, tidak ada yang memalukan! Rasa malu yang sebenarnya adalah tidak berdiri lagi! - Shintaro Midorima (Kuroko No Basket)

Ketika kamu menyerah, saat itulah permainan berakhir. - Mitsuyoshi Anzai (Slam Dunk)

Menurutku seseorang bisa berubah pada saat mereka ingin berubah. - Haruhi Fujioka (Ouran Highschool Host Club)

Kamu tidak dapat menciptakan masa depan tanpa mengambil risiko. - Monkey D. Luffy (One Piece)

Kamu tidak perlu tahu besok. Untuk hidup hari ini dengan sekuat tenaga! - Natsu Dragneel (Fairy Tail)

Aku akan menyerahkan apa yang akan terjadi besok kepada dirimu besok hari. - Saitama (One-Punch Man)

Akhir Kata

Itulah beberapa kata-kata anime terbaik yang bisa kamu gunakan baik untuk caption Instagram ataupun untuk hal-hal lain sesuai kebutuhan.

Jadi, kamu enggak cuma sekadar nonton anime aja, tapi bisa tahu kalimat-kalimat terbaik yang bikin makin semangat menjalani hidup.

Mana nih yang jadi favoritmu? Atau ada quote lain yang menurutmu enggak kalah kece? Tulis di kolom komentar, ya!

Baca juga artikel seputar Anime atau artikel menarik lainnya dari Fanandi Ratriansyah.

ARTIKEL TERKAIT
70 Kata Kata Bahasa Jawa Lucu Artinya Terbaru 2020 Dijamin Ngakak 4d3e8
120+ Kata Kata Bahasa Jawa Lucu + Artinya Terbaru 2023, Dijamin Ngakak!
Kata Kata Free Fire 0114e
50+ Kata-Kata Free Fire Terbaru & Terlengkap | Booyah Makin Berkesan!
Kata Kata Gamers 5c772
25+ Kata-Kata Gamers Menarik Untuk Status Medsos | Bisa Buat Gombalin Pacar!
Untitled 1 0011c
70+ Kata-Kata Bijak Joker Terbaru 2020 | Semua Joker Ada!
Tags Terkait: quotes
Tautan berhasil disalinX
x

Keluar dari JalanTikus

Popup External Background JalanTikus

Apakah anda yakin untuk meninggalkan website JalanTikus?

Ya
Batal