100+ Lagu Barat Terbaru dan Terpopuler (Update 2021)

Default

Lagu barat terbaru tidak pernah berhenti rilis setiap bulannya, dan setiap lagu membawa nuansa tersendiri bagi para pendengarnya.

Jika kamu sedang mencari rekomendasi lagu untuk didengarkan yang menarik sekaligus terpopuler saat ini, pas banget nih udah mampir di artikel Jaka kali ini.

Pada artikel kali ini Jaka sudah memberikan daftar lengkap lagu-lagu terbaru yang enak untuk didengarkan, dan pastinya yang ter-update.

Jadi, kamu tinggal dengarkan atau download lagu rekomendasi dari Jaka ini yang langkah-langkah sudah Jaka ulas lengkap di bawah ini. Yuk simak selengkapnya!

Daftar Tangga Lagu Barat Terpopuler & Terbaru (Desember 2021)

Lagu Terbaik Dan Terbaru 2021 76f56

Seperti kamu tahu, untuk melihat daftar tangga lagu Barat terpopuler 2021, Billboard Chart memang jadi patokan banyak orang yang sedang mencari rekomendasi musik terbaik.

Tangga lagu Billboard sudah menjadi patokan lagu barat populer mana saja yang layak untuk didengar saat itu.

Berikut adalah peringkat 40 terbaik lagu Barat versi Billboard Chart. Untuk daftar kali ini didominasi sama lagu-lagu bertema Natal ya. Jadi makin terasa kan semangat Natal-nya!

Kalau mau dengar lagunya, kamu tinggal klik judul dan penyanyinya saja ya, geng.

Urutan Tangga Lagu Barat - Billboard Chart Desember 2021
1 "All I Want for Christmas is You" - Mariah Carey
2 "Rockin'Around the Christmas Tree" - Brenda Lee
3 "Easy On Me" - Adele
4 "Jingle Bell Rock" - Bobby Helms
5 "All Holly Jolly Christmas" - Burl Ives
6 "STAY" - The Kid LAROI & Justin Bieber
7 "It's the Most Wonderful Time of the Year" - Andy Williams)
8 "Heat Waves" - Glass Animals
9 "Last Christmas" - Wham!
10 "Industry Baby" - Lil Nas X & Jack Harlow
11 "Feliz Navidad" - Jose Feliciano
12 "Shivers" - Ed Sheeran
13 "Sleigh Ride" - The Ronettes
14 "Need To Know" - Doja Cat
15 "The Christmas Song (Merry Christmas to You)" - Nat King Cole
16 "abdcefu" - GAYLE
17 "Let It Snow, Let It Snow, Let It Snow" - Dean Martin
18 "Underneath the Tree" - Kelly Clarkson
19 "It's Beginning to Look a Lot Like Christmas" - Perry Como and the Fontane Sisters with Mitchell Ayres and His Orchestra
20 "Super Gremlin" - Kodak Black
21 "Rudolph The Red-Nosed Reindeer" - Gene Autry
22 "Happy Holiday/The Holiday Season" - Andy Williams
23 "Cold Heart (PNAU Remix)" - Elton John & Dua Lipa
24 "Santa Tell Me" - Ariana Grande
25 "Christmas (Baby Please Come Home)" - Darlene Love
26 "Bad Habits" - Ed Sheeran
27 "White Christmas" - Bing Crosby
28 "(There's No Place Like Home) Home for the Holiday" - Perry Como
29 "Girl of My Dreams" - Juice WRLD & SUGA BTS
30 "Smokin Out the Window" - Silk Sonic (Bruno Mars & Anderson .Paak)
31 "I Hate U" - SZA
32 "Run Rudolph Run" - Chuck Berry
33 "Good 4 U" - Olivia Rodrigo
34 "Burn" - Juice WRLD
35 "Fancy Like" - Walker Hayes
36 "It's Beginning to Look a Lot Like Christmas" - Michael Buble
37 "Ghost" - Justin Bieber
38 "One Right Now" - Post Malone & The Weeknd
39 "Essence" - Wizkid Featuring Justin Bieber & Terms
40 "You Right" - Doja Cat & The Weeknd

Daftar Lagu Barat Terbaru Viral TikTok

Lagu Viral Tiktok 2021 7ecfc

Aplikasi TikTok tidak hanya marak digunakan akhir-akhir ini tapi juga jadi salah satu platform yang menarik untuk edit foto. Alikasi ini menyediakan berbagai filter sampai backsound lagu yang bisa digunakan untuk melengkapi video.

Itulah sebabnya bagi kamu yang tertarik ingi mencoba aplikasi ini berikut daftar lagu viral di TikTok yang sering digunakan dan marak jadi muncul fyp.

Urutan Tangga Lagu Barat - Billboard Chart Desember 2021
1 "Infinity" - James Young
2 "abdcefu" - GAYLE
3 "Monkeys Spinning Monkeys" - Kevin MacLeod
4 "Own Brand Freestyle - FelixThe1st
5 "Pope is a Rockstar" - SALES
6 "In The Bible" - Drake, Lil Durk, Giveon
7 "Permission to Dance" - BTS

Lagu Barat Terbaru Desember 2021 - Plus Makna Lagunya

Bukan hanya lagunya saja yang enak untuk didengar, deretan lagu baru yang rilis di bulan ini juga memiliki makna yang nggak kalah kerennya untuk disimak.

Perpaduan musik yang enak didengar dengan lirik yang libearting khas lagu barat terbaru ini menjadi kombinasi terbaik untuk menemani hari-hari kamu.

Untuk yang pingin tahu juga makna seputar lagu-lagu yang baru rilis beberapa waktu ke belakang, berikut ini beberapa di antaranya.

1. "Easy On Me" - Adele

"Easy on Me" merupakan lagu terbaru dari Adele yang ia rilis pada 15 Oktober 2021 lalu. Masih merupakan lagu ballad yang sederhana, "Easy On Me" benar-benar menonjolkan keindahan suara Adele.

Tema yang diangkat adalah tentang nostalgia, penyelasan, dan proses memaafkan.

Liriknya sendiri punya arti yang begitu dalam, geng, yakni permohonan Adele pada putranya di mana ia menjelaskan detil bagaimana pernikahannya dengan sang suami bisa berakhir. Adele juga meminta sang anak untuk bisa berlaku baik padanya.

2. "All Too Well (10 Minutes Version)" - Taylor Swift

Lagi-lagi Taylor Swift kembali. Kali ini ia merilis ulang semua lagunya yang terdapat dalam album "Red". Salah satu yang paling fenomenal adalah lagu "All Too Well (10 Minutes Version)".

Seperti judulnya, lagu ini berdurasi 10 menit. Taylor memang menambahkan beberapa bagian sehingga membuat lagu yang awalnya hanya sekitar 5 menit saja jadi punya panjang 2 kali lipat.

"All Too Well" menceritakan tentang hubungan romantis yang pernah ia lalui, serta proses patah hatinya. Lagu ini juga dibuat jadi versi film pendeknya berdurasi 14 menit yang viral banget, loh.

3. "abcdefu" - GAYLE

GAYLE merilis "abcdefu" pada Agustus 2021 lalu. Namun lagu ini masih tetap berada di tangga lagu Billboard serta sempat viral di TikTok.

Lagu ini mengisahkan proses Gayle saat baru putus dari pacarnya. Ia berusaha jadi orang yang baik dan positif, tapi akhirnya malah berdampak negatif pada dirinya sendiri.

4. "One Right Now" - Post Malone and The Weeknd

Terbaru dari rapper dan penyanyi Post Malone yang berkolaborasi dengan The Weeknd. Bercerita tentang patah hati yang sedang dirasakan seorang pria pasca putus dari pacarnya.

Pacarnya ini berselingkuh dan ia harus berusaha melewati rasa sakit tersebut. Salah satu hal yang ia lakukan adalah dengan terlibat dengan gadis-gadis cantik lainnya.

5. "Happier Than Ever" - Billie Eilish

Jadi bagian dari album kedua Billie Eilish, lagu yang berjudul sama dengan albumnya ini dirilis pada Juli 2021 lalu. Namun tetap populer hingga saat ini loh.

Lagu ini menggabungkan nada lembut akustik gitar dan beakhir dengan punk rock yang empatik di ending. Sesuatu yang sangat disukai oleh penggemar serta kritikus.

"Happier Than Ever" dideskripsikan sebagai salah satu lagu paling terapeutik yang pernah ia tulis. Lagu ini menceritakan rasa kecewa, sedih, dan juga amarah yang ia rasakan pada seseorang.

6. "LA FAMA" - ROSALIA ft. The Weeknd

Lagu yang memiliki arti "Ketenaran" ini dinyanyikan oleh Rosalia dan berduet dengan The Weeknd. Keduanya bernyanyi dalam bahasa Spanyol yang bikin lagunya jadi makin enak.

"La Fama" menceritakan tentang bagaimana ketenaran bisa jadi sesuatu yang menggoda sehingga membuat Rosalia jadi sosok pasangan yang berbahaya dan juga dangkal.

7. "Bite Me" - Avril Lavigne

Terbaru dari rocker favorit kita semua, Avril Lavigne baru saja merilis lagunya berjudul "Bite Me" pada 10 November 2021 lalu. Lagu ini merupakan debutnya setelah bergabung dengan label DTA Records milik Travis Barker.

Lagu "Bite Me" merupakan bagian dari album "Head Above Water" yang terinspirasi dari perjuangannya saat melawan penyanyi Lyme. Di mana ia terpaksa istirahat dan hanya bisa tinggal di kasur saja selama 2 tahun lamanya.

8. "Rumors" - Lizzo featuring Cardi B

Terakhir adalah penyanyi dan rapper Lizzo yang berkolaborasi dengan Cardi B. Mereka merilis lagu berjudul "Rumors" yang membicarakan segala sesuatu dengan diiringi melodi piano yang sederhana.

Liriknya sendiri meneritakan Lizzo yang mengonfrontasi hal-hal buruk di internet tentang dirinya sejak ia berhasil menembus industri musik global pada 2019 lalu.

Playlist Lagu Barat Terbaru 2021 - Pop

Lagu Barat Pop cocok banget buat kamu dengarkan kapan pun dan di mana pun, geng. Di tahun 2021 ini, ada pula beberapa rekomendasi lagu Pop Barat terbaru yang wajib kamu dengar nih!

1. "abcdefu" - GAYLE

2. "STAY" - The Kid LAROI, Justin Bieber

3. "Shivers" - Ed Sheeran

4. "drivers license" - Olivia Rodrigo

5. "My Universe" - Coldplay, BTS

6. "Hold On" - Justin Bieber

7. "You" - benny blanco, Marshmello, Vance Joy

8. "Sucker" - Jonas Brothers

9. "Easy" - Troye Sivan

10. "Vibez" - ZAYN

11. "Message in a Bottle (Taylor's Version)" - Taylor Swift

12. "Bad Habits" - Ed Sheeran

13. "Cold Heart" - Elton John, Dua Lipa, PNAU

14. "Keep An Eye On Dan" - ABBA

15. "Peaches" - Justin Bieber, Daniel Caesar, Giveon

Playlist Lagu Barat Terbaru 2021 - Rock

Kalau kamu ternyata lebih suka genre Rock, Jaka juga punya kok beberapa rekomendasi lagu Barat Rock terbaru 2021 yang enak banget buat kamu dengerin. Headbang kuy!

1. "Waiting On a War" - Foo Fighters

2. "I Don't Mind" - Lindsey Buckingham

3. "Don't Back Down" - Mammonth WVH

4. "Heat Above" -Greta Van Fleet

5. "Only Love Can Save Me Now" - The Pretty Reckless, Matt Cameron, Kim Thayil

6. "DiE4u" - Bring Me The Horizon

7. "Dad Vibes" - Limp Bizkit

8. "Bite Me" - Avril Lavigne

9. "Better Without You" - Evanescence

10. "I Wanna Be Yours" - Arctic Monkeys

11. "I Wanna Be Your Slave" - Maneskin

12. "Wrecked" - Imagine Dragons

13. "If You Say the Word" - Radiohead

14. "No Son of Mine" - Foo Fighters

15. "good 4 u" - Olivia Rodrigo

Playlist Lagu Barat Terbaru 2021 - Dance

Asyik nih diajak joget di lantai dansa! Nah, kalau kamu cari lagu Barat terbaru dengan genre Dance sudah Jaka berikan rekomendasi selengkapnya di bawah ini, geng.

1. "Friday" - Riton, Nightcrawlers, Mufasa, Hyperman, Dopamine

2. "BED" - Joel Corry, RAYE, David Guetta

3. "Rasputin" - Boney M.

4. "By Your Side" - Calvin Harris, Tom Grennan

5. "The World We Left Behind" - KSHMR, Karra

6. "Just Feels Tight" - Robin Schultz, Alida

7. "In Your Eyes" - Robin Schulz, Alida

8. "Leave a Little Love" - Club Mix

9. "Alter Ego" - Duke Dumont, Channel Tres

10. "Rapture" - Alok, Daniel Blume

11. "10 Missed Calls" - Black Coffee, Pharrell Williams, Jozzy

12. "The Business" - Tiesto

13. "Bassgod" - Yellow Claw, Juyen Sebulba, Sihk, Ramengvrl

14. "End Like This" - Steve Aoki, Yellow Claw, RUNN

15. "No Time For Tears" - Nathan Dawe, Little Mix

Playlist Lagu Barat Terbaru 2021 - Love

Kalau kamu suka yang agak-agak mellow dan sendu, bisa banget nih dengerin lagu-lagu Barat terbaru dengan tema Love alias cinta. Dijamin bakal bikin kamu baper dan kangen sama si doi!

1. "All Too Well (10 Minute Version) (Taylor's Version)" - Taylor Swift

2. "this is how you fall in love" - Jeremy Zucker, Chelsea Cutler

3. "Love Story (Taylor's Version)" - Taylor Swift

4. "If It Ain't Me" - Dua Lipa

5. "Begin Again" - Adam Melchor

6. "On It" - Jazmine Sulllivan, Ari Lennox

7. "Anyone" - Justin Bieber

8. "Scenic Drive" - Khalid, Ari Lennox, Smino

9. "Easy On Me" - Adele

10. "Let Somebody Go" - Coldplay, Selena Gomez

11. "MONTERO (Call Me By Your Name)" - Lil Nas X

12. "Shouldn't Matter but It Does" - John Mayer

13. "Justified" - Kacey Musgraves

14. "Death Do Us Part" - Nick Jonas

15. "deja vu" - Olivia Rodrigo

Playlist Video Lagu Barat Terpopuler (Update Desember 2021)

Beberapa musisi lagu Barat populer juga merilis video klip musik mereka di kanal berbagai video, YouTube. Untuk selengkapnya, bisa kamu tonton di bawah ini ya! Siapa tahu bisa jadi inspirasimu dalam mencari sekaligus download lagu Barat terbaru 2021.

2. "LALISA" - LISA

3. "Butter" - BTS

4. "STAY" - The Kid LAROI, Justin Bieber

5. "My Universe" - Coldplay x BTS

6. "Leave the Door Open" - Bruno Mars, Anderson .Paak, Silk Sonic

7. "Bad Habits" - Ed Sheeran

8. "Ice Cream" - BLACKPINK with Selena Gomez

9. "deja vu" - Olivia Rodrigo

10. "SG" - DJ Snake, Ozuna, Megan Thee Stallion, LISA of BLACKPINK

11. "Build a B*tch" - Bella Poarch

12. "Yang Terdalam" - NOAH

13. "Savage" - aespa

14. "Title" - Meghan Trainor

Kumpulan Cara Download Lagu Barat Terbaru 2021

Setelah melihat rekomendasi lagu-lagu Barat terbaru dan terpopuler di atas, tentu di antara kamu pasti ada yang mau mengunduhnya, kan?

Makanya, kali ini Jaka juga bakal mengulas bagaimana cara download lagu Barat terbaru yang bisa kamu lakukan dengan mudah langsung via HP Android kamu, geng.

1. Cara Download Lagu via Spotify

Pertama, Jaka bakal ulas cara download lagu via Spotify yang merupakan salah satu aplikasi pemutar lagu paling populer saat ini. Gimana langkah-langkahnya?

  1. Download dan install aplikasi Spotify.

Download Spotify via Google Play

  1. Login akun Spotify milikmu.

  2. Cari lagu yang ingin didownload.

Cara Download Lagu Di Spotify 01 F370f
  1. Klik ikon titik tiga pada lagu tersebut, pilih Add to Playlist.
Cara Download Lagu Di Spotify 02 C459c
  1. Klik menu Your Library dan buka playlist tempat kamu menyimpan lagu yang ingin didownload.

  2. Geser toggle Download.

Cara Download Lagu Di Spotify 03 C247b
  1. Aktifkan Offline mode pada menu Settings untuk mendengarkan secara offline.
Cara Download Lagu Di Spotify 04 D5e62

CATATAN:

Cara download lagu Spotify ini hanya berlaku untuk akun Spotify Premium yang didapatkan dengan cara berlangganan setiap bulannya.

Mudah, kan? Atau malah kamu belum bisa membeli akun Spotify Premium? Tenang saja, Jaka juga sudah mengulas cara download lagu lainnya yang bisa kamu temukan pada artikel berikut.

Cara Download Lagu Mp3 D4544
6 Cara Download Lagu MP3 | Browser, YouTube, Google Tanpa Aplikasi!
Coba cara download lagu MP3 di HP Android via Spotify, YouTube, & TikTok gratis lengkap di sini. Bisa dengan atau tanpa aplikasi, loh.
LIHAT ARTIKEL

2. Cara Download Lagu via YouTube

Kemudian kamu juga bisa dengan mudah download lagu MP3 dari YouTube yang sering mengeluarkan video klip terbaru dari musisi favoritmu loh. Berikut cara selengkapnya!

  1. Download aplikasi VidMate dari artikel ini.

  2. Buka aplikasi dan pilih menu Youtube.

Cara Download Mp3 Dari Youtube 01 69a02
  1. Cari video yang lagunya ingin kamu download.

  2. Ketuk ikon Download berwarna merah.

  3. Pilih format musik dan ketuk tombol Download.

Cara Download Mp3 Dari Youtube 02 58842
  1. Ketuk menu ikon Download untuk melihat hasil download.
Cara Download Mp3 Dari Youtube 03 0e39e

Selain menggunakan VidMate, men-download lagu MP3 dari YouTube juga memiliki metode lain bahkan tanpa aplikasi, geng. Selengkapnya bisa kamu baca pada artikel berikut.

Cara Download Video Youtube Mp3 627cd
Cara Download Lagu MP3 Dari YouTube Di Android Dan PC, Gratis!
Mau download lagu terbaru langsung dari YouTube? Berikut Jaka punya kumpulan cara download lagu dari YouTube dengan kualitas terbaik.
LIHAT ARTIKEL

Bonus: Rekomendasi Aplikasi dan Situs Download Lagu Barat Terbaru 2021

Masih kurang puas dengan download via Spotify dan YouTube? Tenang, Jaka juga sudah memiliki beberapa rekomendasi aplikasi dan situs download lagu Barat terbaru loh.

1. Aplikasi Download Lagu Barat Terbaru 2021

Aplikasi Download Lagu Offline Tubemate 6bc40

Dari jajaran aplikasi download lagu Barat terpopuler, Jaka sangat merekomendasikan untuk menggunakan TubeMate YouTube Downloader, geng.

Nggak hanya andal sebagai aplikasi download video YouTube saja, aplikasi ini juga bisa mengunduh dalam format MP3 berkualitas tinggi dan jernih.

Selain dari TubeMate, kamu juga bisa baca selengkapnya pada artikel Rekomendasi Aplikasi Download Lagu Android Terbaik 2021 yang pernah Jaka ulas sebelumnya ya!

2. Situs Download Lagu Barat Terbaru 2021

Situs Download Lagu Mp3 Gratis Mp3skulls 96454

Sementara untuk pilihan situs download lagu Barat terbaru, Jaka menjatuhkan pilihan pada MP3Skulls (https://mp3skulls.to) yang punya update cepat dibanding lainnya.

Situs download lagu Barat terbaru 2021 yang bisa dengan mudah kamu akses via HP Android, PC, atau laptop ini menjadi favorit banyak kalangan, termasuk juga untuk masyarakat Indonesia.

Kalau kamu nggak percaya, mending langsung kunjungi situsnya saja deh!

Oh ya, kalau misalkan MP3Skulls ternyata masih kurang cocok, kamu juga bisa lihat rekomendasinya pada artikel Kumpulan Situs Download Lagu Terbaik 2021 yang diulas di sini, geng.

Akhir Kata

Nah, itulah dia rekomendasi lagu Barat terbaru dan terpopuler yang wajib kamu dengarkan. Agar lebih mantap, pastikan kamu dengar pakai headset Bluetooth terbaik, geng.

Lagu barat memang selalu bisa menemani di setiap saat, meskipun lagu lokal juga nggak kalah kualitasnya.

Jangan lupa juga untuk share dan komen agar terus mendapatkan informasi seputar teknologi terbaru dari JalanTikus.com ya!

Baca juga artikel seputar Lagu Terbaru atau artikel menarik lainnya dari Naufaludin Ismail

ARTIKEL TERKAIT
Untitled 7805c
10 Aplikasi DJ Terbaik Android 2020, Bisa Bikin Lagu Sendiri!
23 Situs Download MP3 Gratis Terbaik 2023, Koleksi Lagu Terpopuler!
Aplikasi Download Lagu 6984c
25+ Aplikasi Download Lagu MP3 Terbaik Android, Dengarkan Musik Tanpa Boros Kuota!
Aplikasi Lirik Lagu Banner 559e6
10 Aplikasi Lirik Lagu Terbaik untuk Android di 2020 (Online & Offline)
Tautan berhasil disalinX
x

Keluar dari JalanTikus

Popup External Background JalanTikus

Apakah anda yakin untuk meninggalkan website JalanTikus?

Ya
Batal