Game PPSSPP ISO masih tetap menjadi daya tarik bagi para gamer hingga saat ini. Bermain game PSP memang dapat membawa kembali kenangan indah masa kecil yang menyenangkan!
Game PSP sendiri pertama kali dirilis pada tahun 2004 dan menjadi favorit banyak orang kala itu. Game PSP sebenarnya dibuat untuk menyaingi konsol portable Game Boy milik Nintendo.
Saat ini, meskipun tidak memiliki konsol PSP, kita masih bisa memainkan game PSP melalui PPSSPP. PPSSPP adalah sebuah emulator konsol game sebelumnya seperti PS1, PS2, dan PSP. Tools ini sangat membantu untuk memainkan game PSP pada perangkat modern seperti smartphone, laptop, atau PC.
Jika kamu tertarik untuk mencoba game PSP, simak kumpulan game PPSSPP ISO yang sudah disiapkan dalam artikel ini. Temukan berbagai jenis game PSP, mulai dari petualangan, aksi, hingga genre lainnya!
1. NBA Live 06
NBA Live 06 cocok untuk para pencinta bola basket, terutama NBA. Meskipun sudah termasuk game yang cukup lama, tetapi sensasi yang dirasakan saat memainkannya tetap seru dan menyenangkan.
NBA Live 06 menyajikan klub-klub yang berpartisipasi di ajang NBA, meskipun pemain-pemainnya tergolong pemain lama dan belum diperbarui. Namun, hal inilah yang membuat game satu ini menarik untuk dimainkan karena bisa membawa kita bernostalgia.
Detail | NBA Live 06 |
---|---|
Developer | EA Vancouver |
Tanggal Rilis | 2005 |
Genre | Sport |
>>> Download NBA Live 06 di sini <<<
2. GTA Vice City Stories
GTA Vice City Stories bisa dibilang sebagai salah satu game PPSSPP berukuran kecil. Game yang mengusung genre open world ini menjadi yang terbaik setelah GTA San Andreas.
Di sini, kamu akan mengendalikan Victor Vic Vance, seorang mantan tentara yang kini harus terlibat transaksi narkoba karena atasannya. Vic juga sempat tampil di GTA VIce City dan menjadi salah satu karakter kunci.
Detail | GTA Vice City Stories |
---|---|
Developer | Rockstar |
Tanggal Rilis | 2006 |
Genre | Action |
>>> Download GTA Vice City Stories di sini <<<
3. Zuma
Zuma adalah game PPSSPP legendaris ukuran kecil yang hanya 18 MB saja. Saking legendarisnya, game ini selalu ditingkatkan kualitas grafis serta keseruannya, hingga dibuat beberapa versi Zuma.
Pada game ini, kamu memiliki misi untuk menembak 3 warna bila sama agar bola meletus untuk mendapatkan poin. Lalu, bola akan semakin cepat bergerak seiring meningkatnya level. Meski terdengar sederhana, tapi ternyata semakin tinggi level permainan, semakin sulit misinya.
Detail | Zuma |
---|---|
Developer | PopCap Games |
Tanggal Rilis | 2003 |
Genre | Puzzle Video Game |
4. The Warriors
The Warriors merupakan game yang begitu populer pada tahun 2000-an. Permainan ini disarankan dimainkan oleh mereka yang sudah berusia setidaknya 17 tahun ke atas, kerena terdapat unsur kekerasan di dalamnya.
Grafik yang ditampilkan untuk vers PPSSPP ini tidak jauh beda dengan versi PlayStation, sehingga bisa dikatakan sama persis. Grafik yang akan kalian dapat dari game ini sudah cukup baik.
Detail | The Warriors |
---|---|
Developer | Rockstar Toronto |
Tanggal Rilis | 2005 |
Genre | Action |
>>> Download The Warriors di sini <<<
5. Downhill Domination
Downhill Domination menawarkan gameplay yang sangat kompetitif buat para penggemarnya. Rute perjalanaan para pembalap pun dibuat sangat menarik dan menantang.
Meski ukurannya kecil, nyatanya kalian akan menemui lawan yang cukup sulit untuk di kalahkan. Kalian harus benar menghafal peta jalur balap agar kalian bisa menang dalam game ini.
Detail | Downhill Domination |
---|---|
Developer | Incognito Entertainment |
Tanggal Rilis | 23 Juli 2003 |
Genre | Racing |
>>> Download Downhill Domination di sini <<<
6. Daxter
Daxter adalah salah satu game PSP terbaik 2021 yang bisa kamu coba di emulator Android. Sesuai dengan namanya, game ini adalah spin-off dari Jak and Daxter.
Untuk menyerang musuh, kamu dapat memanfaatkan berbagai senjata maupun item. Ada juga beberapa kendaraan yang bisa kamu jalankan, seperti Betsy, Service Zoomer, dan lain sebagainya.
Detail | Daxter |
---|---|
Developer | Ready at Dawn |
Tanggal Rilis | 14 Maret 2006 |
Genre | Action |
>>> Download Daxter di sini <<<
7. Gran Turismo
Bisa dibilang, game balap legendaris ini masih populer di kalangan pencinta game PSP hingga 2023. Gran Turismo debut di PSP pada 2009 dan masuk ke daftar PSP game terbaik yang laris di pasaran hingga kini.
Game PPSSPP 2021 ini memiliki lebih dari 800 mobil yang bisa dimainkan di 35 sirkuit balap. Kamu juga bisa memilih mode permainan, seperti Time Trials, Race, hingga Drift. Seru pastinya!
Detail | Gran Turismo |
---|---|
Developer | Polyphony Digital |
Tanggal Rilis | 1 Oktober 2009 |
Genre | Action |
>>> Download Gran Turismo di sini <<<
8. God of War: Chains of Olympus
Kalau kamu mencari game PSP terbaik sepanjang masa, kamu bisa coba main God of War: Chains of Olympus, geng. Game ini mendapatkan rating 91 di situs Metacritic, lho.
Kamu harus menghadapi dewa-dewa dan juga monster mengerikan seperti Medusa, Cyclops, dan lain-lain. Ada juga puzzle yang harus kamu pecahkan untuk menuju ke area berikutnya.
Detail | God of War: Chains of Olympus |
---|---|
Developer | Ready at Dawn, Santa Monica Studio |
Tanggal Rilis | March 4, 2008 |
Genre | Action |
Rating | 91 Poin (Metacritic) |
>>> Download God of War: Chains of Olympus <<<
9. Grand Theft Auto: Chinatown Wars
Siapa sih yang gak pernah main game-game dari franchise GTA? Nah, di PSP juga ada game GTA, yakni Grand Theft Auto: Chinatown Wars.
Selain memiliki cerita yang seru, gameplay Grand Theft Auto: Chinatown Wars juga seru banget, lho. Gak heran game ini memiliki skor Metacritik 90 poin.
Detail | Grand Theft Auto: Chinatown Wars |
---|---|
Developer | Rockstar North, Rockstar Leeds, War Drum Studios |
Tanggal Rilis | March 17, 2009 |
Genre | Action |
Rating | 90 Poin (Metacritic) |
>>> Download Grand Theft Auto: Chinatown Wars di sini <<<
10. Shin Megami Tensei: Persona 3 Portable
Posisi ketiga dalam game PPSSPP terbaik sepanjang masa diisi oleh game JRPG favorit Jaka yakni Shin Megami Tensei: Persona 3 Portable atau biasa disingkap P3P.
Plot yang diangkat seru banget meskipun terkesan "dark". Meskipun begitu, kamu yang suka dengan model Turn-Based RPG bakal suka banget dengan game dengan skor 89 poin di Metacritic ini.
Detail | Shin Megami Tensei: Persona 3 Portable |
---|---|
Developer | Atlus |
Tanggal Rilis | July 13, 2006 |
Genre | JRPG |
Rating | 89 Poin (Metacritic) |
>>> Download Shin Megami Tensei: Persona 3 Portable <<<
11. Lumines
Kalau beberapa game di atas terlalu serius buat kamu, Jaka juga punya rekomendasi game PPSSPP ISO lainnya yang gak kalah seru meskipun gameplay-nya sederhana.
Lumines adalah sebuah game bergenre puzzle yang memiliki gameplay hampir mirip dengan tetris. Hanya saja, musik memiliki peranan yang penting untuk menyelesaikan game ini.
Detail | Lumines |
---|---|
Developer | Q Entertainment |
Tanggal Rilis | December 12, 2004 |
Genre | Puzzle |
Rating | 89 Poin (Metacritic) |
>>> Download Lumines di sini <<<
12. Metal Gear Solid: Peace Walker
Kalau kamu adalah penggemar game-game buatan Hideo Kojima dan Konami, pasti kamu sudah tidak asing lagi dengan serial game Metal Gear Solid.
Di PSP, kamu juga bisa memainkan game dari franchise MGS, lho. Salah satu rekomendasi Jaka adalah Metal Gear Solid: Peacewalker yang memiliki rating 89 poin dari Metacritic.
Dalam game action ini, kamu bakalan berperan sebagai Big Boss alias Snake yang berupaya untuk mengambil kontrol atas bom nuklir berjuluk "Peace Walker".
Detail | Metal Gear Solid: Peace Walker |
---|---|
Developer | Kojima Productions |
Tanggal Rilis | April 28, 2010 |
Genre | Action |
Rating | 89 Poin (Metacritic) |
>>> Download Metal Gear Solid: Peace Walker <<<
13. Wipeout Pure
Wipeout Pure merupakan sebuah game balapan yang gak biasa di mana game ini juga mengusung genre vehicular combat. Kamu bisa menggunakan senjata untuk mengalahkan sainganmu.
Game ini mengusung unsur futuristik di mana balapannya seakan mengabaikan gravitasi. Kamu juga bakal mengontrol kendaraan yang wujudnya seperti kombinasi motor dan pesawat jet.
Keseruan Wipeout Pure juga didukung oleh soundtrack-nya yang upbeat dan keren abis. Menurutmu, game dengan skor 88 poin ini layak masuk daftar ini, nggak?
Detail | Wipeout Pure |
---|---|
Developer | Psygnosis |
Tanggal Rilis | March 24, 2005 |
Genre | Racing |
Rating | 88 Poin (Metacritic) |
14. Final Fantasy Tactics: The War of The Lions
Aneh rasanya kalau gak memasukkan game dari franchise Final Fantasy ke dalam daftar ini. Dilansir dari Metacritic, Final Fantasy Tactics: The War of The Lions layak masuk dalam daftar.
Final Fantasy Tactics: The War of The Lions mengusung skor 88 poin dan meraih penghargaan PSP Game of The Year 2007 versi Metacritic.
Game ini merupakan versi remake dari game berjudul sama yang rilis pada 1997 lalu dan kemudian dirilis secara ekslusif untuk platform PSP. Wajib coba, deh!
Detail | Final Fantasy Tactics: The War of The Lions |
---|---|
Developer | Square Enix, Tose |
Tanggal Rilis | May 10, 2007 |
Genre | JRPG |
Rating | 88 Poin (Metacritic) |
>>> Download Final Fantasy Tactics: The War of The Lions <<<
15. Grand Theft Auto: Liberty City Stories
Kalau kamu cinta banget dengan franchise GTA, maka jangan lewatkan game PPSSPP ISO terbaik yang satu ini. Grand Theft Auto: Liberty City Stories dirilis secara eksklusif di PSP tahun 2005 lalu.
Berlatar di Liberty City atau New York dalam universe GTA, game ini mengajakmu bertualang bersama Antonio "Toni" Cipriani dalam menjadi gangster terkuat di kota tersebut.
Gak hanya ceritanya yang menarik, kamu juga bisa berpetualang layaknya game GTA lainnya. Oh iya, game ini juga mendapatkan rating 88 dari situs ternama Metacritic, lho!
Detail | Grand Theft Auto: Liberty City Stories |
---|---|
Developer | Rockstar Leeds, Rockstar North |
Tanggal Rilis | 24 Oktober 2005 |
Genre | Action-Adventure |
Rating | 88 Poin (Metacritic) |
>>> Download Grand Theft Auto: Liberty City Stories <<<
16. Pro Evolution Soccer 2012
Selanjutnya ada game yang cocok untuk para pecinta sepakbola. Siapa sangka, Pro Evolution Soccer 2012 alias PES 2012 juga ternyata tersedia gratis untuk PSP.
Tapi, jangan berharap versi ini memiliki grafis layaknya versi PC ataupun PlayStation 4. Sebab, grafis pada versi ini lebih mirip seperti versi PlayStation 2.
Meski begitu, game bola terbaik ini selalu mendapatkan update sehingga kamu bisa mendapatkan item terbaru, mulai dari logo tim, jersey, wajah, hingga transfer pemain.
Detail | Pro Evolution Soccer 2012 |
---|---|
Developer | Konami |
Tanggal Rilis | 27 September 2011 |
Genre | Sport |
Rating | 74 Poin (Metacritic) |
>>> Download Pro Evolution Soccer 2012 di sini <<<
17. Monster Hunter Freedom Unite
Monster Hunter memang tidak pernah sepi pemain. Hal ini juga yang menjadikan Monster Hunter jadi kumpulan game PSP ISO terbaik dan sudah memiliki banyak seri.
Salah satu seri terbaik dari game rancangan Capcom ini adalah Monster Hunter Freedom Unite yang merupakan perluasan dari Monster Hunter Freedom 2 original.
Bertemakan open-world, dalam game ini kamu bisa menjelajahi dunia yang sangat luas, berburu berbagai jenis monster, dan membuat equipment dari item drop yang didapatkan.
Detail | Monster Hunter Freedom Unite |
---|---|
Developer | Capcom |
Tanggal Rilis | 27 Maret 2008 |
Genre | Role-Playing, Action RPG, Action RPG |
Rating | 81 Poin (Metacritic) |
>>> Download Monster Hunter Freedom Unite di sini <<<
18. Transformer: Revenge The Fallen
Siapa sih yang nggak tahu film Transformer yang super keren itu? Ternyata, Transformer ada versi game PSP-nya, lho, geng!
Mirip dengan game GTA Chinatown Wars, di game ini kamu akan disuguhkan dengan perspektif top-down untuk tampilannya.
Tentunya kamu penasaran kan dengan keseruan game bergenre arcade shooter yang satu ini? Nggak usah lama-lama, ini dia detail lengkap sekaligus link download yang bisa kamu gunakan.
Detail | Transformer: Revenge The Fallen |
---|---|
Developer | Activision |
Tanggal Rilis | 26 Juni 2009 |
Genre | Action |
>>> Download Transformer: Revenge The Fallen di sini <<<
19. Tekken: Dark Resurrection
Tekken: Dark Resurrection jadi salah satu game PPSSPP terbaik yang setiap serinya banyak dimainkan. Tak heran, karena game ini memadukan karakter ikonik, musik yang seru, dan grafis 3D yang terasa nyata bagi pemainnya.
Game Tekken sudah dirilis sejak tahun 1990-an. Untuk Tekken: Dark Resurrection merupakan versi terbaru dari Tekken 5, yang dirilis di PSP.
Pada versi game PPSSPP ada tiga karakter baru yang tidak ada di Tekken 5 yaitu Armor King, Lily, dan Dragunov. Kamu bisa menggunakan karakter ini untuk bertarung dan memenangkan tiap pertandingan. Daripada penasaran, mending langsung download gamenya di bawah ini!
Detail | Tekken: Dark Resurrection |
---|---|
Developer | Namco |
Publisher | Namco |
Tanggal Rilis | 25 Juli 2006 |
Genre | Action Arcade |
>>>Download Tekken: Dark Resurrection<<<
20. Monster Hunter Freedom 2
Nah, kalau game ini temanya berburu, geng. Monster Hunter Freedom 2 adalah seri lanjutan dari game pendahulunya, Monster Hunter. Di game ini, kamu akan melawan monster dengan kombinasi skill dan senjatamu.
Ada banyak senjata yang bisa digunakan pemburu untuk menjatuhkan monster, seperti pedang, pisau ganda, palu, tombak, senjata busur, dan sebagainya.
Kamu bisa memainkannya baik dalam mode single maupun multi-player. Kamu dapat bertukar kartu guild yang melacak statistik karakter bahkan mencari harta karun! Buat yang suka game aksi petualangan, langsung download saja game ini.
Detail | Monster Hunter Freedom 2 |
---|---|
Developer | Capcom |
Publisher | Capcom |
Tanggal Rilis | 7 Juli 2007 |
Genre | Action, Adventure, RPG |
>>>Download Monster Hunter Freedom 2<<<
21. Crisis Core: Final Fantasy VII
Kalau kamu penggemar game Final Fantasy, rasanya nggak lengkap kalau belum memainkan game Crisis Core: Final Fantasy VII ini.
Game RPG terbaik buatan Square Enix ini mengambil setting sebelum event di Final Fantasy VII terjadi. Mengambil sudut pandang dari Zack, kalian diajak untuk menjelajahi dunia di game ini yang menyimpan berbagai kejutan.
Cerita dan juga gameplay game yang satu ini mampu menghipnotis banyak pemain game, dan membuat mereka untuk nggak berhenti main sampai credit scene game ini diputar. Yuk, rasakan langsung pengalaman seru main game ini dengan mendownload filenya di bawah!
Detail | Crisis Core: Final Fantasy VII |
---|---|
Developer | Square Enix |
Publisher | Square Enix |
Tanggal Rilis | 13 September 2007 |
Genre | Action RPG |
>>>Download Crisis Core: Final Fantasy VII<<<
22. Forza Horizon 4
Forza Horizon 4 adalah game racing suksesor Forza Horizon yang dirilis pada 2 Oktober 2018. Dikembangkan oleh Playground Games dan dipublikasikan oleh Microsoft Studios, game ini tersedia untuk konsol Xbox One, Android, PSP, dan Microsoft Windows.
Dengan grafis yang memukai, kamu bisa memilih satu dari 450 koleksi mobil dan ikut balapan di jalanan Britania Raya. Kamu juga dapat bermain secara multiplayer bersama temanmu!
Detail | Forza Horizon 4 |
---|---|
Developer | Playground Games |
Publisher | Microsoft Studios |
Tanggal Rilis | 2 Oktober 2018 |
Genre | Racing |
>>>Download Forza Horizon 4<<<
23. Crimson Gem Saga
Game RPG ini mengusung petualangan fantasi klasik dalam grafis 2 dimensi. Crimson Gem Saga dikembangkan oleh IRONNOS dan dirilis 23 Oktober 2008 secara global.
Di game ini, kamu akan berpetualangan bersama seorang pahlawan bernama Killian von Rohcoff dan mencari Crimson Gem yang hilang di World of Latein.
Permainannya klasik namun diminati karena jalan ceritanya yang seru. Kalau kamu suka game RPG, cobain game PPSSPP ini , deh!
Detail | Forza Horizon 4 |
---|---|
Developer | Playground Games |
Publisher | Microsoft Studios |
Tanggal Rilis | 2 Oktober 2018 |
Genre | Racing |
>>>Download Crimson Gem Saga<<<
24. Silent Hill: Shattered Memories
Nah, pecinta game horror survival nggak boleh ketinggalan menjajal game ini. Franchise Silent Hill memang sudah dikenal menyuguhkan jalan cerita yang suram dan visual mencekam sejak game pertamanya dirilis.
Harry Mason, pemeran utama game Silent Hill: Shattered Memories, harus menemukan anak perempuannya di kota fiksi bernama Silent Hill setelah kecelakaan mobil. Namun, upayanya belum kunjung berhasil.
Game ini dimulai dengan sesi psikoterapi antara Harry dengan Dr. Kaufmann. Harry yang hilang ingatan bingung harus mulai mencari anak perempuannya darimana.
Tentu saja perjuangan Harry penuh tantangan karena Silent Hill bukanlah kota biasa. Kalau penasaran sama jalan ceritanya, langsung unduh saja game-nya!
Detail | Sillent Hill: Shattered Memories |
---|---|
Developer | Climax Studios |
Publisher | Konami |
Tanggal Rilis | 8 Desember 2009 |
Genre | Survival, Horror |
>>>Download Silent Hill: Shattered Memories<<<
25. UFC: Sudden Impact
Ultimate Fighting Championshop (UFC): Sudden Impact merupakan game olahraga yang dikembangkan oleh Opus dan didistribusikan oleh Global Star.
Seperti namanya, di game ini kamu bakal bertarung untuk memenangkan kejuaraan UFC. Gaya bertarungnya nggak terbatas di boxing saja, tapi juga Karate, Kung-Fu, Kempo, Muay Thai, Ninjitsu, hingga Brazilian Jiu-Jitsu.
Untuk memenangkan pertandingan, dibutuhkan taktik bertarung yang tepat, nggak asal berkelahi saja. Kalau penasaran, silakan unduh dan mainkan game PPSSPP ini!
Detail | UFC: Sudden Impact |
---|---|
Developer | Upos |
Publisher | Global Star |
Tanggal Rilis | 21 April 2004 |
Genre | Fighting, sports |
>>>Download UFC: Sudden Impact<<<
26. Aces of War
Aces of War adalah game simulator pesawat yang diterbitkan oleh 505 Games. Bukan sekadar merasakan bagaimana serunya menerbangkan pesawat biasa, tapi kamu bisa mencoba jadi pilot pesawat militer!
Kamu bisa memilih lebih dari 40 jenis pesawat militer. Hindari tembakan musuh, lepaskan bom ke kapal mereka, dan memburu pesawat lawan untuk meraih kemenangan. Mirip banget sama film perang blockbuster terbaik!
Tersedia pula beberapa mode permainan berbeda, mulai dari aksi satu lawan satu dan kooperatif untuk latih kerjasama dengan lawan. Langsung aja download game PPSSPP ISO Android terbaik tersebut di bawah ini.
Detail | Aces of War |
---|---|
Developer | 505 Games |
Publisher | Taito |
Tanggal Rilis | 4 Maret 2004 |
Genre | Simulasi, Perang |
27. Dave Mirra BMX Challenge
Dave Mirra BMX Challenge adalah game balapan sepeda ekstrem yang dibuat oleh Crave Entertainment. Ini merupakan game terakhir dalam franchise Dave Mirra yang dirilis sebelum akhirnya sosok pembalap sepeda BMX tersebut meninggal dunia pada 2016.
Dalam versi PSP-nya, ada tiga mode yang bisa dicoba yakni exhibition, quickplay, dan career mode. Kalau kamu mau membangun karier sebagai pebalap sepeda BMX terbaik untuk karaktermu, career mode dengan berbagai level kesulitan adalah yang paling tepat.
Silakan download game PPSSPP terbaik itu di bawah ini.
Detail | Dave Mirra BMX Challenge |
---|---|
Developer | Left Field Productions |
Publisher | Oxygen Interactive |
Tanggal Rilis | 2 November 2006 |
Genre | Racing |
>>>Download Dave Mirra BMX Challenge<<<
28. Football Manager 2013
Football Manager 2013 adalah game bola PPSSPP yang dirilis oleh SEGA pada 30 November 2012. Game ini jadi favorit anak laki-laki saat bermain konsol pada masanya.
Di game ini, kamu berperan sebagai pengelola klub yang bisa merekrut pemain, mengatur keuangan klub, mengatur strategi menyerang dan bertahan, dan lainnya.
Tersedia lebih dari 50 klub yang bisa kamu pilih. Kamu juga bisa mengelola timmu dalam mode klasik dan mode karir. Game ini disebut memiliki kendali manajerial yang sangat realistis, jadi kamu juga wajib memainkannya!
Detail | Football Manager 2013 |
---|---|
Developer | Sports Interactive |
Publisher | SEGA |
Tanggal Rilis | 2 November 2012 |
Genre | Sports |
>>>Download Football Manager 2013 PPSSPP<<<
29. e-Football 2021
Pro Evolution Soccer (PES), atau yang kini telah berganti nama menjadi e-Football adalah salah satu game simulasi sepakbola paling populer. Di e-Football 2021, terdapat sejumlah pengembangan baik dari sisi gameplay maupun grafis.
Kamu bisa memainkan sepakbola di lima liga mulai dari Serie A, Bundesliga, Premier League, dan lainnya. Game ini telah mendapat update season 2020-2021.
Kit tim dan pemain sudah di-update.Fitur kostumisasinya juga mendapatkan pembaruan mulai dari gaya rambut, seragam yang dikenakan, umur, tinggi badan, dan lainnya.
Detail | e-Football 2021 |
---|---|
Developer | Konami Digital Entertainment |
Publisher | Konami |
Tanggal Rilis | 15 September 2020 |
Genre | Sports |
>>>Download e-Football 2021 PPSSPP<<<
30. Digimon Rumble Arena 2
Digimon Rumble Arena 2 adalah game konsol PS2 dengan konsep pertarungan 1 vs 1. Game yang rilis pada tahun 2004 silam oleh Bandai ini begitu digemari pada masanya, loh.
Konsep yang diusung pun sangat sederhana. Kamu sebagai pemain hanya perlu bertarung dengan karakter digimon lain. Cara mengalahkan musuh adalah dengan menghabiskan HP atau darah lawan dalam battle royale.
Tentu saja, setiap pemain bisa melakukan sejumlah kontrol dasar seperti menggerakkan karakter, berjalan, melompat, menyerang, dan menangkap musuh. Ada juga kombinasi tombol yang bisa digunakan untuk menciptakan serangan khusus.
Detail | Digimon Rumble Arena 2 |
---|---|
Developer | Bandai |
Publisher | Bandai |
Tanggal Rilis | 29 Juli 2004 |
Genre | Fighting |
>>>Download Digimon Rumble Arena 2 PPSSPP<<<
Buat kamu yang ingin mengetahui ulasan lebih detail tentang _Digimon Rumble Arena 2, silakan baca di artikel Jaka lainnya berikut ini:
31. Kamen Rider: Climax Heroes
Kamen Rider adalah sosok superhero Jepang yang sangat populer pada zamannya. Nah, game Kamen Rider: Climax Heroes ini bisa jadi ajang bernostalgia yang menarik jika kamu memang menggemari karakter ini.
Game ini juga cocok bagi kamu yang menyukai tampilan pertarungan 2D seperti Mortal Kombat atau Tekken. Game yang dirilis saat ulangtahun serial Kamen Rider ke-10 ini juga menyajikan pilihan hero dari berbagai seri Kamen Rider yang pernah ada, loh.
Detail | Kamen Rider: Climax Heroes |
---|---|
Developer | Bandai |
Publisher | Bandai |
Tanggal Rilis | 6 Agustus 2009 |
Genre | Fighting |
>>>Download Kamen Rider: Climax Heroes PPSSPP<<<
Game PPSSPP ISO Terbaik Abjad A-Z
Gak puas dengan hanya 26 ROM PSP terbaik di atas? Kamu gak perlu khawatir karena Jaka juga sudah menyiapkan link download game PPSSPP terbaik lainnya secara lengkap.
Kamu tinggal cari saja game yang ingin kamu coba mainkan. Untuk memudahkan kamu, Jaka telah menglasifikasikan kumpulan game PPSSPP ISO terbaik berikut berdasarkan abjad.
Daripada menunggu lebih lama, langsung saja cek di bawah ini, geng!
Download Game PPSSPP Abjad A-E
A
Akiba's Trip Plus (Japan): Download (698.90 MB)
Assassin's Creed - Bloodlines: Download (419.6MB)
Aliens vs. Predator - Requiem: Download (149.6MB)
Army of Two - The 40th Day: Download (553.4MB)
Asphalt - Urban GT 2 (Europe): Download (75.3MB)
Avatar - The Last Airbender: Download (109.4MB)
Astro Boy - The Video Game: Download (794.9MB)
Ape Escape Academy: Download (65.4MB)
Selengkapnya: Klik tautan berikut ini...
B
B-Boy: Download (691.46 MB)
Bakugan Battle Brawlers - Defenders of the Core: Download (646.9MB)
Ben 10 - Alien Force: Download (435.8MB)
Ben 10 - Protector of Earth: Download (397.2MB)
Beowulf The Game: Download (683.76MB)
Bleach - Heat the Soul 7 (Japan): Download (322.2MB)
Burnout Dominator: Download (305.3MB)
Burnout Legends: Download (159.79MB)
Bomberman: Download (64.8MB)
Bounty Hounds: Download (980.0MB)
Selengkapnya: Klik tautan berikut ini...
C
Call of Duty - Roads to Victory: Download (329.2MB)
Crash - Mind Over Mutant: Download (1.08GB)
Crash of the Titans: Download (482.5MB)
Crash Tag Team Racing: Download (654.2MB)
Crisis Core - Final Fantasy VII: Download (856.5MB)
Capcom Classics Collection Reloaded: Download (348.6MB)
Castlevania - The Dracula X Chronicles: Download (585.4MB)
Selengkapnya: Klik tautan berikut ini...
D
Dante's Inferno: Download (1.17GB)
Daxter: Download (972.2MB)
Def Jam - Fight for NY - The Takeover: Download (441.9MB)
Disgaea - Afternoon of Darkness: Download (382.05MB)
Disgaea 2 - Dark Hero Days: Download (456.7MB)
Dissidia 012 - Duodesim Final Fantasy: Download (967.97MB)
Dragon Ball Z - Shin Budokai: Download (168.2MB)
Dead Head Fred: Download (508.9MB)
Dynasty Warriors: Download (100.8MB)
Selengkapnya: Klik tautan berikut ini...
E
Echochrome (Europe): Download (68.9MB)
Eiyuu Densetsu - Ao no Kiseki (Japan): Download (856.1MB)
Eragon: Download (92.7MB)
Exit: Download (57.7MB)
Eyeshield 21 - Portable Edition (Japan): Download (201.4MB)
Evangelion - Jo (Japan): Download (476.0MB)
EA Replay: Download (95.3MB)
Selengkapnya: Klik tautan berikut ini...
Download Game PPSSPP Abjad F-J
F
Fairy Tail - Zelef Kakusei (Japan): Download (664.8MB)
FIFA Soccer 12: Download (911.4MB)
FIFA Street 2: Download (192.5MB)
Finder Love - Aki Hoshino - Nankoku Trouble Rendezvous (Japan): Download (852.5MB)
FullMetal Alchemist - Brotherhood (Europe): Download (198.4MB)
F1 Grand Prix (Europe): Download (172.9MB)
Family Guy: Download (445.1MB)
Field Commander: Download (735.55MB)
Selengkapnya: Klik tautan berikut ini...
G
Gangs of London: Download (467.1MB)
Ghost Rider: Download (649.4MB)
God of War - Ghost of Sparta: Download (908.2MB)
Grand Theft Auto - Vice City Stories: Download (557.3MB)
Gundam Assault Survive (Japan): Download (600.3MB)
Ghost in the Shell - Stand Alone Complex: Download (216.9MB)
Selengkapnya: Klik tautan berikut ini...
H
Half-Minute Hero: Download (118.9MB)
Hanayaka Kana - Ware ga Ichizoku (Japan): Download (1.04GB)
Harry Potter and the Order of the Phoniex: Download (449.9MB)
Harvest Moon - Hero of Leaf Valley: Download (103.8MB)
Hatsune Miku - Project Diva 2nd (Japan): Download (1.06MB)
Hannah Montana - Rock Out the Show: Download (422.59MB)
Hot Wheels Ultimate Racing: Download (94.7MB)
Hot Shots Golf - Open Tee: Download (220.19MB)
Hot Shots Golf - Open Tee 2: Download (413.68MB)
Selengkapnya: Klik tautan berikut ini...
I
Idolmaster SP - Wandering Star, The (Japan): Download (1.02GB)
Impossible Mission (Europe): Download (85.4MB)
Infected: Download (516.9MB)
Initial D - Street Stage (Japan): Download (259.0MB)
Innocent Life - A Futuristic Harvest Moon: Download (206.4MB)
Iron Man: Download (392.9MB)
Iron Man 2: Download (573.3MB)
Selengkapnya: Klik tautan berikut ini...
J
Jackass the Game: Download (1.41GB)
Jak and Daxter - The Lost Frontier: Download (834.9MB)
Jeanne d'Arc: Download (484.8MB)
Juiced - Eliminator: Download (573.1MB)
Justice League Heroes: Download
J-League Pro Soccer Club o Tsukurou! 6 - Pride of J (Japan): Download (659.6MB)
Jissen Pachi-Slot Hisshouhou! Portable - Aladdin 2 Evolution (Japan): Download (327.3MB)
Selengkapnya: Klik tautan berikut ini...
Download Game PPSSPP Abjad K-O
K
Kamen Rider (Japan): Download ( 404.59 MB)
Kanuchi - Futatsu no Tsubasa (UMD Disc 1) (Japan): Download (1.36GB)
Kidou Senshi Gundam Seed - Rengou vs. Z.A.F.T. Portable (Japan): Download (430.6MB)
Killzone - Liberation: Download (315.7MB)
Kingdom Hearts - Birth by Sleep: Download (1.37GB)
K-On! Houkago Live!! (Japan): Download (1.22GB)
Kidou Senshi Gundam - Giren no Yabou - Axis no Kyoui (Japan): Download (932.7MB)
Key of Heaven (Europe): Download (786.2MB)
Selengkapnya: Klik tautan berikut ini...
L
LEGO Batman - The Video Game: Download (470.3MB)
LEGO Star Wars II - The Original Trilogy: Download (636.5MB)
LEGO Harry Potter - Years 1-4: Download (822.11MB)
LEGO Harry Potter - Years 5-7: Download (857.15MB)
LEGO Pirates of the Caribbean: Download (816.64MB)
Little Big Planet: Download (1.22GB)
Lord of Arcana: Download (676.4MB)
Lord of the Rings - Aragorn's Quest, The: Download (247.9MB)
Legend of Heroes - A Tear of Vermillion: Download (19.2MB)
Luxor - Pharaoh's Challenge: Download (35.7MB)
Selengkapnya: Klik tautan berikut ini...
M
Medal of Honor - Heroes 2: Download (182.4MB)
Metal Slug Anthology: Download (636.9MB)
Midnight Club 3 - DUB Edition: Download (788.7MB)
Monster Hunter Freedom Unite: Download (756.3MB)
Mortal Kombat - Unchained: Download (797.7MB)
Madden NFL 12: Download (362.3MB)
Major League Baseball 2K12: Download (1.09GB)
Selengkapnya: Klik tautan berikut ini...
N
Narcissu - Moshimo Ashita ga Runara (Japan): Download (1.28GB)
Naruto - Ultimate Ninja Heroes: Download (158.7MB)
NBA 2K12: Download (646.1MB)
Need for Speed - Most Wanted 5-1-0: Download (134.3MB)
NeoGeo Heroes - Ultimate Shooting (Japan): Download (226.5MB)
Namco Museum Battle Collection: Download (78.3MB)
NASCAR: Download (537.9MB)
Selengkapnya: Klik tautan berikut ini...
O
Obscure The Aftermath: Download (697.8MB)
Off Road (Europe): Download (373.5MB)
Open Season: Download (698.6MB)
OutRun 2006 - Coast 2 Coast: Download (248.7MB)
Over the Hedge - Hammy Goes Nuts!: Download (144.3MB)
Selengkapnya: Klik tautan berikut ini...
Download Game PPSSPP Abjad P-T
P
Pac-Man World Rally: Download (138.4MB)
Patapon 3: Download (310.5MB)
Petz - Dogz Family: Download (82.3MB)
Prince of Persia - The Forgotten Sands: Download (411.8MB)
Pro Evolution Soccer 2012: Download (1.5GB)
Pinball Hall of Fame - The Williams Collection: Download (252.1MB)
Pirates of the Caribbean - Dead Man's Chest: Download (223.2MB)
Pursuit Force: Download (532.52MB)
Selengkapnya: Klik tautan berikut ini...
Q
Qix++ (Japan): Download (68.8MB)
Queen's Blade - Spiral Chaos (Japan): Download (280.1MB)
Queen's Gate - Spiral Chaos (Japan): Download (1.08GB)
Quiz Kidou Senshi Gundam - Monsenshi DX (Japan): Download (208.4MB)
Selengkapnya: Klik tautan berikut ini...
R
Ratatouille: Download (340.9MB)
Ratchet & Clank - Size Matters: Download (676.5MB)
Rengoku II - The Stairway to H.E.A.V.E.N.: Download (355.0MB)
Resistance - Retribution: Download (1.21GB)
Rock Band Unplugged: Download (817.4MB)
Ragnarok - Hikari to Yami no Koujo (Japan): Download (534.2MB)
Rockman X - Irregular Hunter (Japan): Download (354.5MB)
Selengkapnya: Klik tautan berikut ini...
S
Shinobido - Tales of the Ninja (Europe): Download (82.3MB)
Silent Hill - Shattered Memories: Download (659.5MB)
Sims 2 - Castaway, The: Download (248.5MB)
Snoopy vs the Red Baron: Download (157.9MB)
Spider-Man 3: Download (1.22GB)
Samurai Shodown Anthology: Download (760.0MB)
Scooby-Doo! Who's Watching Who: Download (339.5MB)
Star Wars - The Force Unleashed: Download (418.04MB)
Star Wars - Lethal Alliance: Download (437.82MB)
Selengkapnya: Klik tautan berikut ini...
T
Tactics Ogre - Let Us Cling Together: Download (980.1MB)
Tekken 6: Download (734.4MB)
Tomb Raider - Legend: Download (671.8MB)
Tomoyo After - It's a Wonderful Life - CS Edition (Japan): Download (436.4MB)
Toy Story 3: Download (133.2MB)
Tales of Destiny 2 (Japan): Download (898.7MB)
Tenchu 4 Plus (Japan): Download (494.3MB)
Tony Hawk's Underground 2: Download (679.80.3MB)
Selengkapnya: Klik tautan berikut ini...
Download Game PPSSPP Abjad U-Z
U
UFC 2010 Undisputed: Download (1.27GB)
Ultimate Board Game Collection: Download (58.7MB)
Ultraman - Fighting Evolution 0 (Japan): Download (66.5MB)
Unchained Blades (PSN): Download (239.5MB)
Untold Legends - Brotherhood of the Blade: Download (41..8MB)
Selengkapnya: Klik tautan berikut ini...
V
Valhalla Knights: Download (149.9MB)
Valkyria Chronicles II: Download (725.1MB)
Valkyrie Profile - Lenneth: Download (465.1MB)
Viewtiful Joe - Red Hot Rumble: Download (300.4MB)
Virtua Tennis - World Tour: Download (90.9MB)
Selengkapnya: Klik tautan berikut ini...
W
Wand of Fortune - Mirai e no Prologue Portable (Japan): Download (857.4MB)
Warriors, The: Download (1.43GB)
WRC - FIA World Rally Championship: Download (325.7MB)
WWE All Stars: Download (1.25GB)
WWE SmackDown vs. RAW 2011: Download (1.00GB)
WALL-E: Download (478.4MB)
Wild Arms XF: Download (787.7MB)
Selengkapnya: Klik tautan berikut ini...
X
XI Coliseum (Japan): Download (304.6MB)
Xiaolin Showdown: Download (265.8MB)
X-Men Legends II - Rise of Apocalypse: Download (893.3MB)
X-Men Origins - Wolverine: Download (335.2MB)
Xyanide Resurrection (Europe): Download (1.2GB)
Selengkapnya: Klik tautan berikut ini...
Y
Yarudora Portable - Blood the Last Vampire (Japan): Download (1.15GB)
Yggdra Union: Download (489.7MB)
Ys Seven: Download (351.4MB)
Yu-Gi-Oh! 5D's Tag Force 5: Download (630.4MB)
Yu-Gi-Oh! GX Tag Force 3 (Europe): Download (788.2MB)
Selengkapnya: Klik tautan berikut ini...
Z
Zendoku (Europe): Download (50.6MB)
Zero Choaniki (Japan): Download (115.8MB)
Zettai Meikyuu Grimm - Nanatsu no Kagi to Rakuen no Otome (Japan): Download (920.9MB)
Zill O'll Infinite Plus (Japan): Download (455.9MB)
Zwei!! (Japan): Download (304.0MB)
Selengkapnya: Klik tautan berikut ini...
Kumpulan Game PPSSPP Naruto
Buat kamu para penggemar serial anime ninja Naruto, sekarang kamu bisa untuk download game PPSSPP Naruto dan memainkannya menggunakan emulator.
Ada berbagai macam game Naruto yang tersedia di konsol PSP ini, dan semuanya bisa kamu jajal dan mainkan sesuka hati.
Gameplay yang ditawarkan di dalam setiap game juga cukup beragam, jadi jika kamu bosan dengan salah satunya, bisa langsung mainin game lainnya.
Berikut ini beberapa game kumpulan game PPSSPP Naruto yang bisa kamu unduh dan coba secara gratis, yuk langsung aja dicek, geng!
1. Naruto Shippuden Ultimate Ninja Storm 4
Game PPSSPP Naruto yang satu ini sebetulnya merupakan game hasil modifikasi atau MOD dari game Naruto PSP.
Di game ini banyak karakter baru yang ditambahkan, dan karakter ini tentunya memiliki cara bertarung dan jurus yang berbeda-beda ketika digunakan.
Mod game Naruto yang satu ini bisa dibilang sebagai game PPSSPP Naruto terbaru yang bisa kamu unduh dan mainkan saat ini. Yuk, langsung aja downloan game-nya dari link di bawah ini.
Download Naruto Shippuden Ultimate Ninja Storm 4
2. Naruto - Ultimate Ninja Heroes
Untuk kamu yang kangen dengan karakter Naruto kecil, game yang satu ini bisa dimainkan sebagai media pelepas rindu yang menyenangkan.
Naruto - Ultimate Ninja Heroes ini mengambil setting sebelum era Shippuden, jadi karakter yang ada di game ini masih sangat muda dan jurusnya pun menyesuaikan dengan kemampuan mereka saat itu.
Meskipun begitu, game PPSSPP Naruto yang satu ini cocok banget dimainkan sebagai ajang Nostalgia mengenang era kejayaan anime ninja yang satu ini. Yuk, langsung aja download dari link di bawah ini.
Download Naruto - Ultimate Ninja Heroes
3. Game PPSSPP Naruto Shippuden Legends: Akatsuki Rising
Game PPSSPP Naruto rekomendasi Jaka selanjutnya ini mengambil fokus pada salah satu kelompok penjahat yang paling dominan di seri Naruto, apalagi kalau bukan Akatsuki.
Di game ini kamu akan berpetualang untuk mencegah grup penjahat ini dalam melakukan berbagai aksi mereka untuk mengacaukan dunia.
Untuk yang tertarik, bisa langsung klik tombol di bawah ini buat download file ISO nya ya.
Download Naruto Shippuden - Legends - Akatsuki Rising
4. Game PPSSPP Naruto Ninja Impact
Memiliki judul resmi Naruto Shippuden: Ultimate Ninja Impact, video game yang dibuat oleh CyberConnect 2 dan diterbitkan oleh Bandai Namco Entertainment ini sudah dinanti oleh para penggemarnya.
Game tersebut mengusung mekanisme bertarung yang khas ala Naruto, mirip seperti game bergenre JRPG atau Japanese Role-Playing Game lainnya.
Latar ceritanya berpusat pada kepulangan Naruto setelah menghabiskan waktu berlatih bersama Guru Jiraiya di luar desa Konoha. Untuk info lebih lengkap, silakan cek artikel Jaka berjudul "Download Naruto Ninja Impact PPSSPP ISO Android" atau tekan banner di bawah ini.
Kumpulan Game PPSSPP Naruto Lainnya
Selain deretan game PPSSPP terbaik Naruto di atas, masih ada beberapa game PPSSPP ISO Naruto yang layak buat kamu coba, dan berikut ini daftar selengkapnya
- Naruto Ultimate Ninja 3 : Download
- Naruto Shippudden Ultimate Ninja Impact : Download
- Naruto Shippuden Kizuna Drive : Download
- Naruto Shippuden Ultimate Ninja Heroes 2: Download
- Naruto Shippuden Ultimate Ninja Heroes 3: Download
- Naruto Shippuden Ultimate Ninja Impact: Download
DISCLAIMER:
JalanTikus hanya memberikan informasi terkait tautan game PPSSPP ISO yang tersedia secara gratis saat ini. JalanTikus tidak bertanggung jawab atas segala risiko akibat pelanggaran hak cipta yang dilakukan pihak lain.
10 Game PPSSPP Ukuran Kecil di Bawah 100MB
Nah, geng, karena kebanyakan game PPSSPP memiliki size yang cukup besar, tentu membutuhkan spesifikasi HP yang cukup tinggi juga.
Tapi, jangan khawatir, karena Jaka juga punya rekomendasi game PPSSPP dengan ukuran kecil, bahkan di bawah 100MB saja! Simak daftarnya di bawah ini, ya.
1. N.O.V.A (Near Orbital Vanguard Alliance) - 77MB
Kamu yang suka game bertemakan luar angkasa pasti senang bermain game ini. N.O.V.A. Di sini, kamu akan berpetualang di sepanjang galaksi karena bumi sudah tidak bisa ditinggali.
Tugasmu tidak mudah karena harus menjaga kehidupan manusia agar tetap berlanjut dan tidak punah. Kalau tertarik dengan game ini, silakan klik link downloadnya di bawah, ya.
2. Ultraman Fighting Evolution 0 - 66MB
Nah, game dengan genre action dan fighting ini cocok banget untuk kalian yang kangen dengan animasi Ultraman. Gamenya juga ringan banget, cuma 66MB! Klik link download di bawah untuk mendapatkan gamenya, geng.
>>>Download Ultraman Fighting Evolution 0<<<
3. Hot Weels - 94MB
Pecinta Hot Weels merapat! Kalian bisa memainkan game balap ini melalui emulator PPSSPP, lho. Rasakan serunya mengendarai mobil-mobil unik dan keren dari Hot Weels.
Game ini bisa jadi pilihan untuk kalian yang pengen main game balap tapi kapasitas HPnya tidak begitu tinggi. Soalnya, ukuran game ini cuma 94MB! Download di link ini, ya.
Game PPSSPP di Bawah 100MB Lainnya
Selain 3 game tadi, Jaka juga merekomendasikan 7 game PPSSPP ISO ukuran kecil yang nggak lebih dari 100MB. Silakan dibaca, ya!
- Adventure To Go - 52MB: Download
- Bomberman - 39MB: Download
- Angry Birds - 14MB: Download
- Car Jack Streets - 82MB: Download
- Zombie Tycoon - 43MB: Download
- Young Thor - 35MB: Download
- Hero of Sparta - 41MB: Download
Cara Main Game PSP di Android dan PC
Setelah kamu men-download game PSP ukuran kecil di atas, kamu gak bisa langsung main begitu saja, geng. Kamu membutuhkan emulator PSP untuk menjalankan game-game tersebut.
Sebenarnya, ada banyak aplikasi emulator PSP yang bagus, namun Jaka paling merekomendasikan PPSSPP karena stabil dan mampu menjalankan semua game PSP dengan lancar asalkan memenuhi spesifikasi minimumnya.
Nah, kalau kamu pengen tahu spesifikasi minimum PC & Android dan setelan rekomendasi untuk menjalankan PPSSPP dengan mulus, kamu bisa baca selengkapnya dalam artikel di bawah ini:
Jangan lupa juga untuk men-download aplikasi PPSSPP untuk Android atau PC tergantung perangkat yang ingin kamu gunakan. Kamu bisa download melalui link di bawah ini:
Versi | Tanggal Rilis | Fitur Unggulan | Link Download |
---|---|---|---|
1.12.3 for Android | 19 Oktober 2021 | Playing games in HD | Klik di sini |
1.12.3 for PC | 19 Oktober 2021 | Playing games in HD | Klik di sini |
Orisinal | - | - | Google Play Store |
Game PPSSPP ISO Ukuran Kecil Terbaik Versi JalanTikus
- NBA Live 06
- GTA Vice City Stories
- Zuma
- The Warriors
- Downhill Domination
- Daxter
- Gran Turismo
- God of War: Chains of Olympus
- Grand Theft Auto: Chinatown Wars
- Shin Megami Tensei: Persona 3 Portable
- Lumines
- Metal Gear Solid: Peace Walker
- Wipeout Pure
- Final Fantasy Tactics: The War of The Lions
- Grand Theft Auto: Liberty City Stories
- Pro Evolution Soccer 2012
- Monster Hunter Freedom Unite
- Transformer: Revenge The Fallen
- Tekken: Dark Resurrection
- Monster Hunter Freedom 2
- Crisis Core: Final Fantasy VII
- Forza Horizon 4
- Crimson Gem Saga
- Silent
- UFC: Sudden Impact
- Aces of War
- Dave Mirra BMX Challenge
- Football Manager 2013
- e-Football 2021
- Digimon Rumble Arena 2
- Kamen Rider: Climax Heroes
Akhir Kata
Itulah daftar game PPSSPP ISO terbaik yang bisa kamu mainkan meski tidak memiliki konsol game mahal. Ada banyak game konsol legendaris dan ikonik yang sampai sekarang masih sangat seru untuk dimainkan.
Semua rekomendasi game ini memiliki grafis keren, cerita menarik, dan gameplay yang sangat menyenangkan. Sekarang, kamu bisa memainkan semua game favorit masa kecil di perangkat ponsel saja!
Baca juga artikel seputar APN atau artikel menarik lainnya dari Fanandi Prima Ratriansyah.