Inilah 7 Perubahan Besar dari Facebook yang Akan Pengaruhi Hidup Kamu
Social & MessagingFacebook, media sosial yang selama ini telah menjadi bagian dari hidup ratusan juta orang di seluruh dunia ini akan melakukan update penting dan menghadirkan fitur-fitur terbaru di dalamnya lho. Dilansir dari CNN, Melalui konferensi developer F8 pada rabu kemarin Mark Zuckerberg dan eksekutif lainnya menunjukkan kepada kita peningkatan performa pada FB yang akan datang meliputi:
Video 360 Derajat di News Feed dan Oculus VR
Facebook akan segera mendukung video yang diambil menggunakan kamera berteknologi 360 derajat. Video dengan jenis sperti ini akan membuat kamu lebih leluasa untuk melihat sekitar dengan mengklik dan drag di layar. Fitur ini mirip seperti yang ditunjukkan oleh Google Maps Street View dengan sudut pandang 360 derajatnya.
Men-track Pembelian Online kamu dan Berkomunikasi dengan Penjualnya Melalui Messenger

Balas Pesan Menggunakan Aplikasi Lainnya

Video yang Kamu Pasang di Facebook Juga bisa Di-Embed di Situs Lainnya
Mirip seperti YouTube, nanti kamu juga bisa memasang video yang ada di Facebook ke situs lainnya. Tidak seperti sebelumnya yang apabila kamu ingin menunjukan suatu video di Facebook ke teman kamu, maka kamu hanya bisa mebagikannya melalui link.
Jika Kamu Memberikan Komentar Pada Artikel di Suatu Situs, Maka Komentar Tersebut Juga Akan Muncul di Facebook

Siap-Siap Untuk Mengkontrol Lebih Banyak Perangkat di Akun Facebook Kamu

Developer akan Mendapatkan Analitik Untuk Aplikasi Mereka

Sumber: CNN