Pernah Foto Bareng Anjasmara, Bule Blasteran Aceh-Polandia Ini Jadi Artis Terkenal dan Istri Diplomat

Default

Siapa sangka, bocah perempuan berambut bob yang pernah foto bareng Anjasmara kini menjadi artis terkenal dan menikah dengan diplomat. Itulah kisah Enzy Storia, blasteran Aceh-Polandia yang mengawali hidupnya dengan penuh kesulitan.

BACA JUGA
  • 6 Aplikasi Penghasil Uang Terbukti Langsung Membayar ke DANA
  • Block Puzzle Penghasil Uang, Terbukti Membayar Langsung Cair ke Saldo DANA?
  • 7 Aplikasi Penghasil Saldo PayPal Tercepat, Langsung Cair!

Enzy mengaku pernah tinggal di rumah petakan dan naik angkot ke sekolah. Dia merasa minder karena sering diejek "Bule Kampung" oleh teman-temannya.

Semua berubah ketika dia memasuki dunia hiburan sebagai model remaja.Enzy tidak hanya menjadi model, tetapi juga aktris yang sukses.

Baca Juga: Rekomendasi Pinjol Pasti Cair Tanpa BI Checking, Riwayat Kredit Buruk Nggak Jadi Masalah!

Dia membintangi sinetron 'Ganteng-ganteng Serigala (GGS)' yang populer pada 2014. Dia juga menjadi co-host Tonight Show bersama Desta, Vincent, dan Hesti Purwadinata.

Dengan kerja kerasnya, Enzy berhasil membangun rumah dua lantai yang mewah dan minimalis.

Baca Juga: 103+ Daftar Pinjol Resmi OJK 2024, Dijamin Aman dan Cepat Cair!

Dia tinggal sendiri di rumah tersebut, hingga akhirnya menikah dengan Molen, home staff pensosbud di KBRI Washington DC. Kini, Enzy menetap di Amerika Serikat dan menjalani kehidupan baru sebagai istri diplomat.

Bacaan Menarik Lainnya

Baca artikel dan berita menarik dari JalanTikus lainnya di Google News

Tags Terkait: ragam
Tautan berhasil disalinX
x

Keluar dari JalanTikus

Popup External Background JalanTikus

Apakah anda yakin untuk meninggalkan website JalanTikus?

Ya
Batal