Vernee Thor E, Smartphone Harga 1 Jutaan Baterai Tahan 3 Hari

Default

Memiliki smartphone Android murah dengan daya tahan baterai tinggi adalah impian bagi banyak orang. Salah satu smartphone terbaru yang memiliki kriteria tersebut adalah Vernee Thor E.

Vernee Thor E adalah sebuah smartphone terbaru yang dbuat oleh Vernee. Smartphone ini memiliki baterai dengan kapasitas 5020 mAh dan dijual dengan harga terjangkau.

Seperti apa spesifikasi lain yang dimiliki Vernee Thor E dan berapa harga yang ditawarkan? Berikut ulasannya.

BACA JUGA
  • Teknologi Baterai Ion Litium di Smartphone, Usang atau Masa Depan?

Vernee Thor E

Hadir sebagai smartphone kelas menengah, Vernee Thor E menggunakan prosesor Mediatek Octa-core dengan kecepatan 1.3 GHz, RAM 3GB, storage 16GB dan mendukung penyimpanan MicroSD hingga 128GB.

Pada sisi kamera, Thor E memiliki kamera belakang beresolusi 13MP dan kamera depan sebesar 5MP. Tidak lupa juga dukungan sistem operasi Android 7.0 Nougat dan sensor fingerprint yang terletak dibagian belakang.

Keunggulan dari Vernee Thor E adalah baterai yang dimilikinya. Thor E memiliki baterai dengan kapasitas 5020 mAh dan dukungan fast charging 9V2A (18W). Baterainya dapat terisi penuh dalam 30 menit dan diklaim dapat tetap hidup selama 3 hari.

Berapa harga dari Vernee Thor E? Jika kamu tertarik untuk membelinya, Thor E dijual seharga $129.99 atau sekitar Rp1.7 Jutaan. Untuk membelinya kamu bisa langsung kesini: Vernee Thor E

Pastikan juga kamu membaca artikel terkait PlayStation atau tulisan menarik lain dari Em Yopik Rifai.

ARTIKEL TERKAIT
APPS TERKAIT
Capsa Royale Icon
Capsa Royale 3.1.1
Games 88 Entertaiment
Jalantikus Icon
JalanTikus 2.5.2
Apps JalanTikus.com
Ocean King Icon
Ocean King : Fishing Arcade 1.1
Games 88 Entertaiment
Dress Up Diary Icon
Dress Up Diary 1.3.43
Games Maingames
Tautan berhasil disalinX
x

Keluar dari JalanTikus

Popup External Background JalanTikus

Apakah anda yakin untuk meninggalkan website JalanTikus?

Ya
Batal