Cara Mencoba Apple Watch Langsung dari Browser

Default

Apple Watch merupakan salah satu produk terobosan Apple yang telah diperkenalkan sejak tahun lalu tetapi Apple Watch baru akan dirilis tahun ini dan kemungkinan akan dirilis sekitar Februari atau Maret. Tetapi harga Apple Watch ini diperkirakan seharga kisaran $350 sehingga ada baiknya mencoba Apple Watch terlebih dahulu melalui Browser sebelum membelinya.

Ada sebuah website yang menyediakan semacam online demo untuk Apple Watch, sehingga kamu bisa mencoba Apple Watch langsung di browser kamu. Website tersebut bernama demoapplewatch.com. Di bawah ini beberapa screenshot dari demo tersebut.

Cara Mencoba Apple Watch Langsung Dari Browser Home
Cara Mencoba Apple Watch Langsung Dari Browser Health
Cara Mencoba Apple Watch Langsung Dari Browser Clock

Bagaimana menurut kamu mengenai Apple Watch ini? Berikan komentar kamu dibawah sini ya. Kamu bisa mencoba demo ini di browser seperti Chrome, Firefox, dan lainnya.

Firefox Quantum Logo 2017 Icon
Mozilla Firefox Quantum 66.0.1
Apps Browser Mozilla Organization
DOWNLOAD
Tags Terkait: Applewearable
Tautan berhasil disalinX
x

Keluar dari JalanTikus

Popup External Background JalanTikus

Apakah anda yakin untuk meninggalkan website JalanTikus?

Ya
Batal