Ditulis oleh
FebriVe
- Saturday, 24 October 2015, 13:00
Penggunaan USB Type C ini akan dipasangkan mulai pada perangkat Asus Zenfone 3 dibandingkan mengadaptasi pada [Asus Zenfone 2.
USB Type C memang sedang menjadi fitur yang dipertimbangkan oleh hampir setiap produsen untuk menempatkan di setiap gadget miliknya. Dimulai dari Apple yang merilis fitur USB C di Macbook miliknya, lalu diikuti OnePlus Two, Nexus 5x dan Nexus 6P. Kali ini pernyataan datang dari petinggi Asus, Jonney Shih kalau mereka siap menggunakan fitur USB Type-C. Dalam pernyataan tersebut, secara tidak langsung Jonney Shih berkata bahwa pengguna akan mulai melihat fitur tersebut di Asus Zenfore 3.
Dikutip dari
TrustedReviews, penggunaan USB Type C ini akan dipasangkan mulai pada perangkat Asus Zenfone 3 dibandingkan mengadaptasi pada
Asus Zenfone 2. Hal ini dikarenakan biaya pemasangan yang menurut mereka sebaiknya dialokasikan ke perangkat terbarunya yakni Asus Zenfone 3.
Banyaknya perangkat yang mulai mengadaptasi perangkat koneksi USB type C ini dan ASUS mulai masuk ke dalam persaingan ini. Tetapi apakah Asus Zenfone 3 mampu meneruskan kesuksesan Asus Zenfone 2?
ARTIKEL
TERKAIT
HTC One A9 Smartphone Android Murah dengan Desain iPhone Banget
5 Smartphone BlackBerry Paling Laku di Jamannya
APPS TERKAIT
Asus Zenfone 5 Firmware
V3.23.40.60 (T00F-WW 3.23.40.60)
Apps
ZenUI, ASUS Computer Inc.
ASUS PC Link for Windows
2.2.23.601
Apps
ASUSTeK Computer Inc.
Stock Rom ASUS Zenfone 2 | ZE500CL
12.16.4.3
Apps
ZenUI, ASUS Computer Inc.
Stock Rom ASUS Zenfone 2 | ZE551ML
2.12.40.9
Apps
ZenUI, ASUS Computer Inc.