Sistem Operasi | Android |
---|---|
Kategori | |
Versi Terbaru | 3.7.04 |
Update Terakhir | 08 October 2020 |
Ukuran File | 0 B |
Lisensi | Gratis |
Tutorial |
Suka menyimpan video di HP Android tapi kapasitas penyimpanan kamu tinggal sedikit? Suka membagikan video di media sosial tapi gak punya kuota untuk upload?
Daripada bingung, mending cobain aplikasi kompresi Video Compress saja, geng. Selain fiturnya yang beragam, penggunannya pun mudah banget, kok!
Download Video Compress Versi Terbaru
Fitur Unggulan Video Compress
Apa saja fitur unggulan yang dimiliki oleh Video Compress? Berikut ini adalah beberapa di antaranya:
- Membuat video terkompresi dengan kualitas video tinggi, normal, rendah
- Antarmuka yang ramah, mudah digunakan, dan sangat cepat
- Mendukung hampir semua format video
- Terorganisir dengan baik; menampilkan album di galeri yang berisi video
- Menghasilkan salinan video dengan tetap mempertahankan aslinya
- Semua video yang dihasilkan tersedia dalam album di galeri video
- Memungkinkan penghapusan audio untuk lebih meningkatkan kompresi video
- Semakin lama videonya, semakin besar rasio kompresinya
- Mengubah file video menjadi file audio MP3
- Memutar video
- Berbagi video
- Mengekstrak subtitle dari video
- Berbagi klip video. (Mengirim email, mengunggah ke YouTube, dll.)
- Mendukung CPU ARM dan X86 (seperti intel zenfone)
- Optimasi CPU ARMv7 NEON
- Kompresor video tanpa kehilangan kualitas.
ADVERTISEMENT
Akhir Kata
Gimana, geng? Tertarik dengan segala fitur yang ditawarkan oleh Video Compress? Kalau iya, kamu bisa langsung download Video Compress lewat link di bawah ini.
Selamat mencoba!