5 Aplikasi Android Unik Ini DIJAMIN Bakal Bikin Hidup Kamu Makin Seru!

Default

Kamu punya HP Android? Ada berapa sih aplikasi Android yang sudah kamu download dan terpasang di HP Android kamu? Di antara jutaan aplikasi yang tersedia, terdapat berbagai aplikasi unik Android yang memiliki fungsi unik, serta berguna banget untuk mempermudah hidup kamu. Nah, kali ini Jaka punya daftar 5 Aplikasi Unik Android yang Bikin Hidup Kamu Makin Seru!

Aplikasi Unik Android

BACA JUGA
  • 7 Aplikasi Android Terbaik Untuk Bikin DP BBM Lucu dan Unik
  • Jangan Kantongi HP di Saku Celana Kalau Nggak Mau Mandul!
  • 10 Aplikasi Terbaik buat Bikin HP Android Kamu Tambah NGEBUT!

Aplikasi-aplikasi unik Android di bawah ini sudah Jaka pilihkan buat kamu, jadi kualitasnya pasti mantap. Aplikasi unik Android berikut memiliki fungsi dan fitur unik yang nggak akan terdapat pada aplikasi standar bawaan HP Android kamu. Berikut daftarnya.

1. PhotoMath

Unnamed123 Icon
PhotoMath 5.2.1
Apps Productivity Microblink
DOWNLOAD

Ini dia aplikasi idaman anak sekolah dan mahasiswa. PhotoMath mampu menjawab berbagai soal matematika, dari yang mudah, hingga yang sulit sekalipun. Aplikasi unik Android yang satu ini akan menyelesaikan soal tersebut dengan sangat cepat, bahkan memberi tahu langkah-langkah pengerjaannya. Cocok banget buat kamu yang lagi kewalahan ngerjain PR matematika.

Aplikasi Unik Android 1

Kamu bisa baca ulasan lengkap aplikasi PhotoMath dalam artikel berikut: Tips Nyontek: Jawab Soal Matematika Hanya dengan Difoto!

2. PitchLab Guitar Tuner (LITE)

Pitchlab Guitar Tuner Lite Icon
PitchLab Guitar Tuner (LITE) 1.0.21
Apps Video & Audio PitchLabApp
DOWNLOAD

Kalau kamu sedang belajar bermain gitar, ataupun sudah menjadi pemain gitar profesional, aplikasi unik Android yang satu ini wajib banget kamu punya. PitchLab Guitar Tuner (LITE) merupakan aplikasi untuk menyetem (tuning) gitar, biola, bass, dan berbagai alat musik lain ke nada standar.

Aplikasi Unik Android 2

Untuk mengetahui cara penggunaan aplikasi PitchLab Guitar Tuner, kamu bisa baca penjelasan dan video keren yang ada di artikel berikut: VIDEO: Cara STEM GITAR Terbaru dengan Aplikasi Tuner di HP Android.

3. Jarvis - My Personal Assistant

Kalau pernah nonton film Iron Man atau The Avengers, kamu pasti kenal sama Jarvis. Yap, Jarvis merupakan asisten pribadi Tony Stark. Nah, dengan aplikasi unik Android bernama Jarvis - My Personal Assistant, kamu juga bisa merasakan betapa kerennya menjadi Tony Stark alias Iron Man.

Aplikasi Unik Android 3

Supaya lebih jelas tentang cara penggunaan aplikasi Jarvis ini, kamu baca aja artikel berikut: Cara Membuat JARVIS ala IRON MAN di Smartphone Android Kamu.

4. Pocket Lock

Lock 2014
Pocket Lock 2.1.1
Apps Developer Tools William X
DOWNLOAD

Ketika memasukkan HP Android ke dalam kantung, ada kalanya HP tersebut belum terkunci. Sehingga, secara tak sengaja kamu menelepon atau mengirim pesan kepada orang lain. Hal ini tentu merugikan kamu kan? Kalau kamu sering mengalami hal ini, berarti kamu butuh aplikasi unik Android bernama Pocket Lock. Aplikasi ini akan membuat HP Android kamu terkunci secara otomatis ketika dimasukkan ke kantong.

Aplikasi Unik Android 4

Kalau kamu mau tahu lebih jelas mengenai aplikasi unik Android yang satu ini, silakan baca artikel berikut: Cara Otomatis Kunci Android Ketika Dimasukan ke Kantong.

5. Zombify

Zombify Icon
Zombify - Be a Zombie 1.2.2
Apps Photo & Imaging Apptly LLC
DOWNLOAD

Ini dia aplikasi unik Android untuk mengedit foto dengan cara yang anti mainstream. Biasanya, aplikasi edit foto Android digunakan untuk membuat foto kamu jadi makin cantik atau ganteng. Dengan aplikasi unik Android bernama Zombify, foto kamu justru akan jauh lebih berantakan dan MENYERAMKAN.

Aplikasi Unik Android 5

Untuk mengetahu cara penggunaan dan ulasan aplikasi unik Android yang satu ini, silakan baca artikel berikut: 3 Aplikasi Zombie Camera Terbaik Android Untuk Ubah Wajah Jadi Seram.

Itulah 5 Aplikasi Unik Android yang Bikin Hidup Kamu Makin Seru! Kamu bisa download aplikasi-aplikasi unik Android di atas sesuai dengan kebutuhan kamu. Masih kurang? Tenang, nanti Jaka akan buatkan part 2-nya. Sambil Jaka nyari dan milih-milih aplikasi unik Android lainnya. Kalau kamu punya info atau rekomendasi aplikasi unik Android lain, silakan tulis pendapat kamu pada kolom comment di bawah ini.

ARTIKEL TERKAIT
Email Yahoo! Nggak Bisa Dibuka Kalau Pakai AdBlock?
Isis Ps4 Banner
ISIS Gunakan PlayStation 4 dan Telegram untuk Berkomunikasi?
Tips Anti Hacking Isis Banner
ISIS Sebarkan Tips Anti Hacking CEMEN untuk Hindari Serangan ANONYMOUS
Anonymous Hack Isis Banner
ANONYMOUS Ajak Semua Orang Nge-Hack ISIS dan Ngasih Tahu Caranya!
APPS TERKAIT
Antutu Benchmark
AnTuTu Benchmark
Apps AnTuTu
Aida64 Icon
AIDA64 1.45
Apps Devi
Cpu Z Icon
CPU-Z for Android
Apps CPUID
Commtorresphonetester206jalantikus Icon
Phone Tester (hardware info) 2.0.6
Apps Miguel Torres

22+ APK VCS Online Gratis Terbaik 2023, Temukan Teman Ngobrol Seru dan Asyik!

Cara Pakai Yandex Search by Video Full No Sensor, Nonton Bokeh Museum Lebih Mudah!

45+ Aplikasi Dewasa Terlarang dan Dihapus Play Store, Hati-Hati Kalau Akses!

20+ Cara Buka Film Bokeh Full Bokeh Lights Bokeh Video Museum Terlengkap 2023

11+ Aplikasi Video Bokeh Terbaik Android 2023, Video Lebih Estetik Tanpa Kamera Profesional!

250 Nada Dering Lucu, Unik, & Aneh Terbaru 2023 Gratis, Bikin Ringtone HP jadi Beda!

Download & Cara Setting X8 Speeder Higgs Domino Terbaru 2023, Mudah & Auto Cuan!

Download Aplikasi Whatsapp Sniffer Versi 1.0.3, Sadap WA Orang Lain Tanpa Ketahuan!

Download Proxy Croxy Duckduckgo, Nonton Video Sesukamu dengan Aman!

20+ Aplikasi Penghasil Uang 100 Ribu Perhari, Auto Kaya Hanya dengan Modal HP!

10 Mobil Listrik Termurah 2023 Bisa Dibeli di Indonesia, Mulai Rp75 Juta!

14 Cara Mendapatkan Diamond Free Fire Gratis Terlengkap, 100% Works!

6 Jenis Baterai Mobil Listrik: Segini Kapasitas, Daya Tahan, dan Harganya

Bisa Nonton Ribuan Channel dari Seluruh Dunia, Photocall.tv 100% Gratis atau Tidak?

Baterai Mobil Listrik Hyundai IONIQ 5: Performa, Harga, & Jarak Tempuh

Cara Kerja Baterai Mobil Listrik: Jenis, Daya Tahan, hingga Tips Merawatnya

Tautan berhasil disalinX
x

Keluar dari JalanTikus

Popup External Background JalanTikus

Apakah anda yakin untuk meninggalkan website JalanTikus?

Ya
Batal