7 Pernikahan Artis Paling Mewah Bagaikan di Film Disney | Ada yang Berakhir Kandas

Default

Pernikahan artis Indonesia selalu jadi sorotan. Apalagi kalau keduanya sama-sama memang dari kalangan artis yang memiliki banyak fans hingga sukses menyedot perhatian.

Sejumlah pernikahan artis Indonesia diketahui dipenuhi dengan kemewahan. Mereka berani menjalin janji suci dengan menyelenggarakan pesta mewah bak di negeri dongeng.

Ada yang menikah di Disneyland Jepang, ditayangkan secara penuh di televisi, hingga diiringi supercar.

Berikut ini daftar dari pernikahan artis Indonesia yang paling disorot karena kemewahannya dan kemegahannya. Sudah ada yang cerai ternyata.

1. Harvey Moeis dan Sandra Dewi

Pernikahan Artis 2020 Bdd75
Sumber foto: instagram.com/sandradewi88

Pada 2016, Sandra Dewi menikah dengan pengusaha batu bara Harvey Moeis. Karenanya, tak heran jika pernikahan Sandra Dewi sangat glamor dan mewah.

Usai mengucap janji sakral di Gereja Katedral Jakarta, mereka langsung menggelar resepsi mewah di Tokyo Disneyland.

Bayangkan ratusan bahkan miliaran biaya yang dikeluarkan demi pesta ini? Kabarnya, pesta pernikahan di Disneyland ini adalah impian Sandra Dewi yang sangat menggemari Disney Princess.

2. Glenn Alinskie dan Chelsea Olivia

Pernikahan Artis Indonesia 2020 F769d
Sumber foto: instagram.com/glennalinskie

Mulai dari kue, mahkota, gaun, hingga dekorasi yang tersedia dalam pernikahan Glenn Alinskie dan Chelsea Olivia terbilang sangat mewah dan megah.

Bahkan, mahkota yang dipakai Chelsea sengaja didesain untuk hari kebahagiaannya. Jangan salah, mahkota dari Chelsea ini dirancang oleh Rinaldy Yunardi, perancang perhiasan internasional asal Indonesia!

Jadi tidak mengherankan bukan kalau pernikahan mereka terasa mewah dan besar layaknya pernikahan keluarga kerajaan Inggris.

3. Raffi Ahmad dan Nagita Slavina

Pernikahan Artis Indonesia Paling Sederhana Eb4d7
Sumber foto: instagram.com/raffinagita1717

Masih ingat pernikahan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina pada 2014? Siapa yang mengira pernikahan itu digelar di tiga kota yakni Jakarta, Bandung, dan Bali.

Tak hanya itu, pernikahan juga disiarkan langsung di TV dan private party digelar di Bali dengan suvenir dari Swiss.

Mengingat keberhasilan dan kesuksesan dari Raffi-Nagita saat ini, tidak mengherankan jika modal yang mereka keluarkan untuk pernikahan tersebut sudah kembali.

4. Yuanita Christiani dan Indra Wiguna Tjipto

Pernikahan Paling Mewah Di Dunia A832a
Sumber foto: instagram.com/yuanitachrist

Pada Maret 2019, Yuanita Christiani menikah dengan Indra Wiguna Tjipto. Pernikahan mereka adalah salah satu yang termewah di antara para artis Indonesia.

Ini karena mereka menikah di kapal pesiar mewah Genting Dream Cruise. Bisa dibayangkan betapa mewah dan megahnya menggelar pesta di atas kapal pesiar.

Bak kisah cinta Rose dan Jack di atas Kapal Titanic, ya. Hanya saja, bedanya mereka tetap bersama hingga kembali di atas daratan.

5. Rachel Vennya dan Niko Al Hakim

Pernikahan Termewah Di Indonesia 2019 D690e
Sumber foto: instagram.com/rachelvennya

Pernikahan Rachel Vennya dengan Niko Al Hakim juga terbilang sangat mewah dan megah. Pasalnya, mereka mengundang biduan papan atas seperti Raisa, Soulvibe, hingga Gloria Jessica.

Selain itu, gaun yang dikenakan Vennya pada malam resepsinya dapat menyala dalam gelap. Layaknya gaun Cinderella di negeri dongeng.

Namun, kini pernikahan keduanya telah retak setelah empat tahun berjalan. Vennya menggugat cerai Niko atau Okin lantaran diduga adanya pihak ketiga.

6. Momo Geisha dan Nicola Reza Samudra

Pernikahan Mewah Islami 630b4
Sumber foto: instagram.com/therealmomogeisha

Momo Geisha menikah dengan pengusaha Nicola Reza Samudra. Karenanya, pesta pernikahan dianggap mewah, itu wajar.

Bahkan, saat menuju lokasi pernikahan, Momo dan Reza ditemani sederet supercar mewah. Bahkan tempat pernikahan mereka dihiasi dengan lampu kristal seperti istana.

Tidak ketinggalan dengan kue setinggi dua meter yang mencuri perhatian. Waduh, berapa lama buat menghabiskannya, ya?

7. Tasya Farasya dan Ahmad Assegaf

Pernikahan Artis Indonesia Terbaru 12440
Sumber foto: Instagram.com/tasyafarasya

Pernikahan vlogger YouTube Indonesia, Tasya Farasya dengan suaminya Ahmad Assegaf juga tidak kalah mewah dan megah.

Kabarnya, pernikahan keduanya diselengarakan di tahun 2018 lalu tersusun rapi hingga selama 7 hari terturut-turut.

Selain itu pada pesta pernikahannya, Tasya secara khusus dirinya sendiri yang memasang make up pada wajahnya. Bahkan keahlian make up Tasya ini dipuji banyak kalangan!

Akhir Kata

Sekian daftar dari pernikahan artis-artis Indonesia yang megah dan mewah. Tak kebayang berapa biaya yang harus mereka keluarkan demi pernikahannya itu.

Sayang sekali, meski sudah menikah dengan megah dan mewah, tetap saja ada bahtera pernikahan yang kandas di akhirnya.

Baca artikel mengenai Film atau artikel menarik lainnya dari JalanTikus.com.

BACA JUGA

7 Artis Indonesia yang Nikah dengan Kru TV | Mas Pur Hingga Menteri

5 Inovasi Teknologi yang Gagal Mengubah Dunia, Mau Untung Malah Buntung!

Download Capcut Pro Apk Mod Terbaru 2021 | No Watermark

Download Netflix MOD APK v7.93.0 Terbaru 2021, Nonton Gratis Tanpa Iklan!

7 Film Terbaik Tentang Pemberdayaan Perempuan, Inspiratif Banget!

ARTIKEL TERKAIT
Adegan Yang Wajib Ada Di Sinetron Indonesia Banner 11ea2
8 Adegan yang “Wajib” Ada di Sinetron Indonesia, Enggak Habis Pikir!
Artis Indonesia Dengan Rumah Paling Mewah Banner 98c0f
7 Artis Indonesia dengan Rumah Paling Mewah, Bagaikan Mall dan Istana!
Artis Yang Cerai Padahal Terlihat Harmonis Banner 6c6c4
7 Artis yang Cerai Padahal Terlihat Harmonis, Wulan Guritno Paling Baru!
Untitled Design 2022 07 19t165330 963 E1db8
5 Artis Indonesia yang Ikonik dengan Peran Antagonis, Terlalu Menjiwai Jadi Bikin kesel!
Artis Indonesia Yang Paling Berpengaruh Di Dunia Digital Banner 13ab5
4 Artis Indonesia yang Paling Berpengaruh di Dunia Digital, Terbukti Berprestasi!

Top Up Higgs Domino di Codashop Bisa Dapat Bonus Chip Gratis, Begini Caranya!

Daftar Kode Area (HLR) Nomor Telkomsel Seluruh Indonesia Terlengkap, Update 2023

Download SAKURA School Simulator China Multiplayer Version, Bisa Main Rame-rame!

11+ Aplikasi Browser Anti Blokir Terbaik, Tak Perlu VPN untuk Buka Internet Positif!

7+ Cara Membuka Facebook Lupa Kata Sandi & Nomor HP Tidak Aktif, Jaminan Berhasil!

23+ Aplikasi Cari Jodoh Terbaik 2023, Solusi Cepat Temukan Tambatan Hati

11 Aplikasi Tema HP Android Terbaik dan Terkeren 2023, Koleksinya Lengkap & Gratis!

Kenalan Dengan DiTok APK Penghasil Uang, Nonton Video Pendek Beneran Bisa Untung?

Cara Menjual Foto di Internet Termudah 2023, Salurkan Hobi Fotografi Jadi Cuan!

Mengenal Aplikasi Indodana, Layanan Pinjaman KTA Online Mudah dan Cepat Cair!

Cara Scan Barcode WiFi Termudah 2023, Anti Salah Masukkan Password WiFi!

7 Aktivitas Ngabuburit Anak 90-an yang Bikin Kangen, Main Karambol Bareng Temen-Temen!

Download Troublemaker PC, Game Buatan Anak Bangsa Bertema Tawuran!

19+ Cara Mengetahui Lokasi Seseorang Lewat WhatsApp, Akurat & Ampuh!

Sinetron Religi Legendaris di Bulan Ramadan, Nostalgia Penuh Hikmah!

Download X8 Speeder APK v3.3.6.8-gp No Ads Terbaru 2023, Main Game Gak Pake Lama!

Tautan berhasil disalinX
x

Keluar dari JalanTikus

Popup External Background JalanTikus

Apakah anda yakin untuk meninggalkan website JalanTikus?

Ya
Batal