Sebagai pemain Clash of Clans, kita tahu bahwa pertahanan terbaik adalah menyerang. Hanya saja, menyerang bukan hanya soal trofi, melainkan juga soal besar kecilnya jumlah loot yang dimiliki lawan.
Terkadang, ketika kita sedang melakukan farming kita menemukan base lawan yang memiliki jumlah loot yang banyak, dan tidak jarang juga kita menemukan base lawan yang miskin loot.
Mengganti Negara dan Bahasa Pengaruh Terhadap Jumlah Loot?

Kapan Waktu Terbaik Untuk Farming atau Looting?


9 - 12 Siang: Jam Anak Sekolah dan Orang Kantor

Jam 4 Sore: Ada Banyak Loot, Tapi Susah Nyarinya
Melihat grafik tersebut, kita dapat menyimpulkan bahwa jam 3-4 sore ada banyak pemain Clash of Clans yang kembali lagi kepada kesibukannya masing-masing. Dan ini bisa jadi kesempatan emas untuk kamu yang ingin melakukan farming ata looting.
Jangan Farming Pada Pukul 6 - 8 Malam

Tengah Malam Adalah Waktu Keemasan Untuk Farming
Ya, tentu saja. Menurut data, 7 dari 10 orang tidur sebelum jam 10 malam. Oleh karena itu, akan banyak sekali loot yang bisa kamu dapatkan pada jam-jam malam tersebut, seperti pada jam 10 malam hingga jam 5 pagi.
[gamesterkait] boom-beach,pou,clash-of-kings,dominations [/gamesterkait]