5 Tips Jitu Anti-Wiped Out di Mobile Legends
mobile legendsHobi main Mobile Legends? Apa rasanya saat kamu dan tim ke-wiped out? Pasti bawaannya ngamuk-ngamuk deh!
Seandainya kamu menggunakan 5 strategi ini, kamu dan tim bisa terhindari dari wiped out. Apa aja sih strategi anti-wiped out paling ampuh? Simak artikel ini, ya!
5 Tips Jitu Anti-Wiped Out di Mobile Legends
1. Jangan Sering Berpencar

Tips pertama yaitu jangan sering berpencar. Buat kamu yang sering berpencar dari tim, kamu berpotensi jadi "*sasaran empuk** para hero musuh. Selain terlihat kurang kompak, anggota tim yang fokus main sendiri akan mudah kalah. _So_, pastikan untuk main bareng tim kamu, ya.
2. Jangan Kejar Kill

Pastinya, kamu harus hindari mengejar kill saat main Mobile Legends. Kamu harus memainkan game ini sesuai tujuannya, yakni menghancurkan base musuh. Untuk itu, hindari mengejar kill karena musuh pasti akan mengerahkan skill-nya buat balas dendam.
3. Jangan Pelit Skill

Apa jadinya jika main Mobile Legends tanpa mengeluarkan skill? Pastinya bakalan susah banget. So, jangan pelit memainkan skill karena kamu akan susah menyerang hero musuh jika hanya andalkan basic attack saja.
4. Jangan Asal Pakai Skill

Keempat, jangan asal menggunakan skill. Wajibnya, kombinasikan skill dengan benar agar serangan kamu lebih mematikan. Meskipun skill setiap hero berbeda-beda, jangan asal menggunakan skill. Rumusnya, gunakan skill satu, aktifkan skill dua, dan selesaikan dengan skill tiga. Simpel, kan?
5. Bunuh Hero Penting Musuh

Strategi ini sangat ambigu karena berlaku untuk hero damage killer atau hero biasa yang dimainkan player dewa. Dengan sedikit keahlian dan pengamatan yang tajam, kamu bisa mendahulukan kill hero penting dari musuh supaya aman. Jangan lupa, tetap lindungi hero penting di tim kamu juga, ya.
Nah, itu dia 5 strategi diatas bisa lindungi kamu dan tim dari wiped out. Kamu punya tips anti-wiped out lain? Share di kolom komentar, ya!