Kalah dari Apple, Asus Bakal Stop Produksi ZenWatch!

Default

Asus merupakan salah satu brand asal Taiwan yang memiliki kepopuleran nan tinggi di dunia. Tidak hanya memproduksi perangkat hardware komputer, Asus juga memproduksi laptop, smartphone, hingga smartwatch.

Namun, saat ini terdengar kabar bahwa Asus akan menghentikan produksi dari perangkat smartwatch mereka, yaitu Asus ZenWatch. Kira-kira, apa ya alasan Asus menghentikan itu? Tentu saja ini bukan alasan pihak Asus mau bangkrut lho. Jadi, jangan pikir yang aneh-aneh ya.

BACA JUGA
  • Xiaomi Luncurkan Mi Smartwatch Seharga 600 Ribuan Pertengahan 2016 Ini

Kalah dari Apple, Asus Bakal Stop Produksi ZenWatch!

Asus Zenwatch Tutp Produksi

Sumber foto: Foto: Digitrends

Benar, Asus memang dikabarkan ingin menghentikan produksi Asus ZenWatch karena penjualan yang terjadi tidak sesuai dengan ekspetasi mereka. Menurut Digitimes, pengiriman ZenWatch hanya sekitar 5.000-6.000 unit per bulannya.

Sedangkan, jika dibandingkan dengan Apple Watch, produk itu sudah berhasil mengirimkan 3,5 juta produk selama kuartal pertama 2017. Bahkan, jika diakumulasi dengan pengiriman pada tahun 2016, Apple Watch sendiri sudah berhasil menyentuh angka 7 juta unit. Tentunya, ini merupakan angka yang jauh di atas Asus ZenWatch.

Jadi, itulah dasar alasan kenapa Asus ingin menutup produksi Asus ZenWatch. Pastikan juga kamu membaca artikel terkait Smartwatch atau tulisan menarik lain dari Jofinno Herian.

ARTIKEL TERKAIT
APPS TERKAIT
Jalantikuscomcyberlinkyouperfect 102320 Icon
YouCam Perfect - Selfie Cam 5.15.1
Apps CyberLink
Snow Selfie Motion Sticker Icon
SNOW - Selfie, Motion sticker 1.7.3
Apps SNOW Team
Bestme Selfie Camera Icon
BestMe Selfie Camera 1.2.7
Apps RC PLATFORM
Pip Camera Selfie Photo Editor Icon
PIP Camera Selfie Photo Editor 1.2.1
Apps Lyrebird Studio
Tags Terkait: Asussmartwatch
Tautan berhasil disalinX
x

Keluar dari JalanTikus

Popup External Background JalanTikus

Apakah anda yakin untuk meninggalkan website JalanTikus?

Ya
Batal