SUPER KEREN! Ini Dia Teknologi Canggih Dibalik Pembuat Film Venom

Default

Hai guys! Siapa yang udah nonton Venom? Atau ada di antara kalian yang belum nonton?

Untuk yang belum nonton, mending kalian buruan nonton guys! Karena film Venom ini seru banget!

Tetapi, dibalik keseruan film Venom, kalian penasaran gak sih teknologi canggih apa yang diciptakan untuk mendukung kesuksesan film ini?

Berikut ulasannya dari Jaka mengenai teknologi canggih di balik film Venom!

Teknologi Canggih Film Venom

Teknologi Canggih Dibalik Pembuat Film Venom 1 Ca539

1. CGI

Teknologi Canggih Dibalik Pembuat Film Venom 2 07618

CGI adalah teknologi wajib yang pasti digunakan di semua film Hollywood masa kini. Aneh jika film Hollywood tidak menggunakan teknologi CGI.

CGI adalah penerapan bidang komputer grafis3D komputer untuk membuat efek khusus dalam film.

Di dalam film Venom, Jaka yakin sebagian besar adegan diambil menggunakan teknik/teknologi ini. Apalagi pas adegan.....#gakmauspoiler

2. Motion Picture

Teknologi Canggih Dibalik Pembuat Film Venom 3 1b082

Motion capture adalah sebuah proses merekam gerakan dari suatu obyek.

Motion capture digunakan untuk merekam setiap gerakan aktor untuk kemudian diolah kembali ke bentuk 3D dengan menggunakan baju tertentu yang mendukung teknologi ini.

Di dalam film Venom, Tom Hardy jelas sekali menggunakan teknologi ini agar gerak-geriknya ketika ia menjadi Venom benar-benar terlihat real.

3. Software Editor Animasi 3D

Teknologi Canggih Dibalik Pembuat Film Venom 4 D398f

Jelas kalau film Venom menjadi smooth berkat edit software animasi yang ciamik dari tangan editornya.

Lebih hebat lagi, film Venom bisa kita sakisikan dalam format 3D maupun 4D, agar sensasi menonton film ini semakin seru.

Kebayangkan hebat dan lelahnya para animator film Venom.

4. Special Effect/Model 3D

Teknologi Canggih Dibalik Pembuat Film Venom 5 3da11

Sutradara film Venom mengatakan bahwa untuk menciptakan sosok Venom yang realistis, mereka menggunakan 3D modeling untuk karakter Venom.

Hal ini patut diacungi jempol, karena teknologi inilah yang semakin membuat Venom di dalam bioskop menjadi semakin realistis.

Jangan tanya Jaka ya budget untuk teknologi 3d Modeling, pasti banget mahal dan butuh orang ahli di bidangnya untuk mengelola teknologi ini.

Akhir Kata

Ternyata canggih banget ya guys teknologi-teknologi yang dipakai di dalam film Venom.

Wajar rasanya kalau film ini menjadi keren dan diminati oleh banyak orang.

Silakan share dan komen artikel ini untuk terus mendapatkan informasi, tips & trik dan berita seputar teknologi dari Jalantikus.com.

Baca juga artikel seputar Teknologi Film atau artikel menarik lainnya dari Naufal.

ARTIKEL TERKAIT
Wallpaper Pubg 2377b
100+ Wallpaper PUBG Keren & Terlengkap 2020, Kualitas HD 4K!
APPS TERKAIT
Pubg Mobile Logo 7b097
PUBG Mobile (Player Unknown Battleground)
Games Tencent Mobile International Ltd.
Shellfire Moba Fps 1d7e5
ShellFire - MOBA FPS Terbaru
Games
Mobile Legends Bang Bang Icon
Mobile Legends: Bang Bang 1.4.52.4885
Games Moonton
Pokemon Duel Icon
Pokemon Duel 3.0.0
Games The Pokemon Company
Tautan berhasil disalinX
x

Keluar dari JalanTikus

Popup External Background JalanTikus

Apakah anda yakin untuk meninggalkan website JalanTikus?

Ya
Batal