Klasemen Akhir MDL Indonesia Season 3 Reguler, Siapa Nomor Satu dan Lolos ke Playoff?

Default

Mobile Legends Development League (MDL) Indonesia Season 3 untuk musim reguler telah berakhir. Pekan keenam yang merupakan pekan terakhir telah selesai pada 5-8 April lalu. Banyak kejutan yang terjadi selama pekan keenan MDL Indonesia ini, salah satunya adalah EVOS Icon yang kembali perkasa meski tanpa jimat keberuntungan, Ferxiic.

Meski demikian, hal itu belum cukup untuk menyusul Siren Esports yang mendapat win streak dan sangat konsisten di setiap laga. Alhasil, EVOS harus puas di posisi runner up.

Berikut Jaka hadirkan ulasan pertandingan MDL Indonesia Season 3 pekan keenam.

Day 1

Siren Esports 2064c

Laga perdana dibuka oleh Red Bull Rebellion yang meraih kemenangan 2-1 atas Victim Esports, membuat persaingan di papan atas semakin sengit. Lalu, ONIC Prodigy sukses menyalip Bigetron Bravo dengan skor 2-1.

RRQ Sena juga tampil apik dan menaklukkan Dewa United 2-0 tanpa balas, sementara di papan bawah, Genflix Aerowolf JR menang 2-0 atas Aura Esports, namun belum cukup untuk menyelamatkan tim dari zona merah.

Day 2

EVOS Icon Fa28b

Victim Esports membalas kekalahan hingga menang 2-0 atas Geek Fam JR. Di kubu lain, Alter Ego X yang notabene ialah tim papan atas, justru takluk dari perlawanan tim yang ada di dasar klasemen, XCN West Bandits.

Selanjutnya, EVOS Icon menang 2-0 atas Kings Esports, disusul Siren Esports yang juga menang 2-0 atas Aura Esports, maka dua tim ini dipastikan menjadi pemuncak klasemen akhir Regular Season MDL ID S3.

Day 3

Kings Esports menjegal Genflix Aerowolf JR dengan skor 2-1, kemudian ada derby panas La Clasica antara RRQ Sena vs EVOS Icon. Hasilnya, Macan Putih unggul 2-1 atas RRQ.

Alter Ego X kembali tersandung saat bersua ONIC Prodigy dengan skor 1-2, padahal tim ini kedatangan pelatih baru yang legendaris, yaitu Rave. Laga ditutup oleh RB Rebellion yang langsung menang 2-0 atas Geek Fam.

Day 4

Red Bull Rebellion memperpanjang rekor win streak saat mencuri poin dari tim pemuncak, Siren Esports, dengan skor 2-1. XCN West Bandits yang sudah tersingkir juga panas di laga terakhir, menaklukkan Dewa United 2-1.

Sebagai penutup, Victim Esports lagi-lagi terjungkal dari perlawanan Bigetron Bravo. Alhasil, Bigetron lolos dari zona merah dan mengamankan tiket terakhir ke playoff.

Berikut klasemen akhir MDL Indonesia Season 3 Regular Season:

Klasemen MDL Week6 Ca4d6
  1. Siren Esports (+16)
  2. EVOS Icon (+12)
  3. Red Bull Rebellion (+8)
  4. Alter Ego X (+8)
  5. RRQ Sena (+6)
  6. Victim Esports (+6)
  7. ONIC Prodigy (+3)
  8. Kings Esports (-2)
  9. Dewa United (-3)
  10. Bigetron Bravo (-5)

Tidak Lolos ke Babak Playoff:

  1. Geek Fam JR (-6)
  2. XCN West Bandits (-9)
  3. Genflix Aerowolf JR (-8)
  4. Aura Esports (-26)

Akhir Kata

Demikian hasil akhir babak regular season MDL Indonesia Season 3. Bagaimana Sobat Jaka, apakah tim favoritmu berhasil melaju ke babak playoff, atau justru harus menutup perjalanannya sampai di sini?

Selamat juga buat Siren Esports dan EVOS Icon yang menjadi pemuncak klasemen, dan langsung menanti di babak semifinal MDL Indonesia Seaaon 3. Nantikan informasi seputar playoff hanya di JalanTikus ya.

BACA JUGA

7 Artis Indonesia Paling Kaya, Hartanya Sampai Ratusan Miliar!

5 Artis Indonesia yang Suka Naik Angkutan Umum, Padahal Punya Mobil Mewah!

5 Hewan Purba yang Masih Hidup di Indonesia | Bikin Takjub Dunia!

5 Asisten Artis Indonesia yang Cantiknya Menyaingi Sang Bos, Bagaikan Model!

5 Artis Indonesia yang Pernah Bekerja Jadi Pembantu, Sekarang Kaya Raya!

ARTIKEL TERKAIT
Tim Esports Terbaik Banner A13d6
10 Tim eSports Terbaik Dunia, Penghasilannya Sampai Ratusan Miliar!
Cover Terminated B332b
4 Kabar Esports Menghebohkan Maret 2021: Aerowolf Terminated, Xinn Comeback ke RRQ?
Momen Farewell Pro Player C2e2e
5 Momen Perpisahan Pro Player Paling Bikin Baper, Penonton Kecewa!
Atlet Esports Indonesia Yang Diakui Dunia A06b1
5 Pro Player Indonesia yang Mendunia, Diboyong Tim Luar Negeri!

22+ APK VCS Online Gratis Terbaik 2023, Temukan Teman Ngobrol Seru dan Asyik!

Cara Pakai Yandex Search by Video Full No Sensor, Nonton Bokeh Museum Lebih Mudah!

45+ Aplikasi Dewasa Terlarang dan Dihapus Play Store, Hati-Hati Kalau Akses!

20+ Cara Buka Film Bokeh Full Bokeh Lights Bokeh Video Museum Terlengkap 2023

11+ Aplikasi Video Bokeh Terbaik Android 2023, Video Lebih Estetik Tanpa Kamera Profesional!

250 Nada Dering Lucu, Unik, & Aneh Terbaru 2023 Gratis, Bikin Ringtone HP jadi Beda!

Download & Cara Setting X8 Speeder Higgs Domino Terbaru 2023, Mudah & Auto Cuan!

Download Aplikasi Whatsapp Sniffer Versi 1.0.3, Sadap WA Orang Lain Tanpa Ketahuan!

Download Proxy Croxy Duckduckgo, Nonton Video Sesukamu dengan Aman!

20+ Aplikasi Penghasil Uang 100 Ribu Perhari, Auto Kaya Hanya dengan Modal HP!

10 Mobil Listrik Termurah 2023 Bisa Dibeli di Indonesia, Mulai Rp75 Juta!

14 Cara Mendapatkan Diamond Free Fire Gratis Terlengkap, 100% Works!

6 Jenis Baterai Mobil Listrik: Segini Kapasitas, Daya Tahan, dan Harganya

Bisa Nonton Ribuan Channel dari Seluruh Dunia, Photocall.tv 100% Gratis atau Tidak?

Baterai Mobil Listrik Hyundai IONIQ 5: Performa, Harga, & Jarak Tempuh

Cara Kerja Baterai Mobil Listrik: Jenis, Daya Tahan, hingga Tips Merawatnya

Tautan berhasil disalinX
x

Keluar dari JalanTikus

Popup External Background JalanTikus

Apakah anda yakin untuk meninggalkan website JalanTikus?

Ya
Batal