FOKUS! Bisa Jawab 7 Teka-teki Ini, Berarti Kamu Siap Menghadapi Hari Senin

Ditulis oleh Anggi Oktaviani - Monday, 14 August 2017, 17:00

Bagaimana libur akhir pekanmu? Gak kerasa ya sekarang sudah sampai di penghujung hari Minggu alias gak lama lagi menuju hari Senin! Kamu mungkin aja merasa belum siap untuk kembali menjalani aktivitas dan rutinitas karena otak kamu masih terlalu santai akibat terlalu asik beristirahat saat libur.

Tenang aja, Jaka punya solusi untuk sedikitnya memberi otak kamu pemanasan. Dengan mencoba menebak tujuh teka-teki di bawah ini, otak kamu akan diajak untuk berpikir lagi. Positifnya? Kamu bisa lebih siap menghadapi aktivitas dalam seminggu ke depan. Selamat mencoba!

BACA JUGA
  • 10 Teknologi Ini KHUSUS Diciptakan untuk Para Pemalas, Kamu Punya?

Jawab 7 Teka-teki Ini Agar Siap Menghadapi Rutinitas

1. Temukan SpongeBob di antara para Minion.

2. Dari empat pilihan di bagian bawah, angka berapa yang bisa menggantikan tanda tanya di atas?

3. Temukan huruf "A" di antara semua angka 4.

4. Berapa koin harga sebutir telur?

5. Temukan satu dadu yang salah alias tidak benar jumlah angkanya.

6. Bagaimana menjadikan bentuk ini menjadi empat bagian yang sama?

7. Dari lima pilihan simbol di bawah, yang mana yang dapat menggantikan tanda tanya di atas?

Kunci Jawaban (Baca: Selamat! Tandanya kamu menyerah jika sampai membaca bagian ini)

1. Itu dia sahabatnya Mas Patrick!

2. Jawabannya 10, karena jika dilihat polanya secara selang-seling, maka akan didapat pola (7,8,9) dan (5,4,3). Tanda tanya tersebut masuk dalam pola pertama yang berarti angka setelah 9 adalah 10.

3. Itu dia huruf "A" yang kamu cari!

4. Simpel. Harga ayam adalah 100 koin dan harga telur otomatis 4 koin.

5. Itu dia! Gak ada sisi dadu yang jumlahnya 7.

6. Jadi empat bagian yang sama rata.

7. Berikan blok berupa persegi panjang pada setengah bagian kanan setiap simbol, maka simbol akan berubah menjadi angka. Setelah angka-angkanya terlihat, maka akan mudah menemukan jawabannya.

Akhir Kata

Itulah tujuh teka-teki yang bisa bikin otak kamu 'berfungsi' lagi selama gak digunakan di hari libur akhir pekan. Sekarang, kamu telah siap menjalani hari Senin dan memulai rutinitas selama seminggu ke depan. Semangat!

Baca juga artikel seputar Game atau artikel menarik lainnya dari Reynaldi Manasse.

ARTIKEL TERKAIT

Malas Ujian, Remaja ini Berhasil Hack Website Resmi Presiden!

APPS TERKAIT
Minions Paradise 7.0.2851
Games
Spongebob Anchovy Assault 1.1
Games NowStat.com
Number Twins
Games theScore, Inc.
Oniki : Number Puzzle 0.5
Games Agate Jogja
Kembali Keatas